Selamat pagi gan, mau nanya nih gan, saya terkena Suspend karena supir saya pake aplikasi saya, dan saya mau daftar dengan mobil dan perangkat hp yang berbeda, apakah bisa diaktifkan kembali apa tidak ya? Dan biasanya terkena Suspend dilihat dari email, KTP apa perangkat? Terima kasih