Mantep Om Billy... Ilmu adalah harta yang sangat berharga, dan sebaik-baiknya ilmu adalah ilmu yang bermanfaat bagi orang lain. Jangan pernah merasa takut untuk membagikan ilmu kepada orang lain.