Terima kasih atas dharma baktimu kepada bangsa dan negara dengan torehan prestasimu yang cukup panjang dengan hasil yang cukup spektakuler sekaligus kamu pantas menjadi panutan untuk yuniormu