Salam kenal semuanya, Saya lagi belajar 3ds Max + vray, trus saya gambar ruangan dengan beberapa lampu. Masalahnya adalah ketika dirender, tidak semua lampu menyala dan lampu yang menyala juga tidak selalu sama. ada yang tau penyebab dan cara mengatasinya nggak Terima kasih sebelumnya