Gan, baterai netbook ane bermasalah nih. Netbooknya samsung N150. Beberapa hari yang lalu (3 Juni 2013), netbooknya saya pake ngenet lama, dari kapasaitas power 100% sampai tinggal 7% (kira-kira 7 jam). Saat sudah 7 % sudah ada peringatan harus charge tapi saya tidak menchargenya dan netbook mati...
Bisa jadi wajannya kurang gede gan. Gedung, dsb memang menjadi penghalang tapi tidak 100%, karena nyatanya sinyal masih ketengkap juga meski cuma berapa bar. Hanya saja, yang ketangkap itu bukan gelombang langsung melainkan gelombang pantulan. Gelombang pantulan ini begitu lemah, tidak sekuat gel...