Sebenarnya tugas guru sebagai pengajar sudah benar, dan salah satu cara mendisiplinkan murid yaini diberi sanksi. Namun balik lagi juga di ingatkan untuk sholat dan murid tersebut tidak mau, itu kebebasan karena masalah ibadah itu pribadi dan urusan masing masing dengan yang di atas. yang penting...