Sekalipun kita diberi kemampuan melihat atau mengetahui eksistensi tuhan, BUKAN JAMINAN kita akan langsung beriman. contohnya IBLIS, dia tidak beriman bukan karena tidak mengenal tuhannya, sebaliknya dia ternyata malah mahluk yang paling rajin ibadahnya diantara mahluk lainnya (sebelum durhaka). ...