Logo Karang Taruna Desa Bedingin Karang taruna merupakan organisasi pemuda di setiap desa begitu pula di desa Bedingin, Kecamatan Sambit, Kabupaten Ponorogo. pemuda pemudi menamai kaarang taruna mereka Manunggal Kapti yang diambil dari bahasa jawa yang memiliki arti bersatu padu untuk tujuan mul...