Kopi Toraja adalah biji kopi yang berasal dari daerah perbukitan di Sulawesi Selatan. Ditanam di area pegunungan dengan ketinggian 1400 sampai dengan 2100 mdpl di Pegunungan Sesean, Toraja, Sulawesi Selatan. https://s.kaskus.id/images/2024/02/29/11563906_20240229101125.jpg Kopi dari hasil produk
Kopi Sidikalang berasal dari Sumatera Utara. Kopi Sidikalang tumbuh di kawasan Bukit Barisan, tumbuh subur di tempat dengan ketinggian di atas 1.500 mdpl dengan hawa yang dingin. Kopi Sidikalang memiliki kadar kafein yang cukup tinggi, yaitu 70-80% dengan rasa yang sangat khas. Seperti kopi nusanta
Kopi Bali terkenal akan cita rasa yang khas. Kopi Bali Kintamani memiliki cita rasa buah-buahan yang asam dan segar. Hal tersebut terjadi karena tanaman kopi di Bali Kintamani ditanam bersamaan dengan tanaman lain seperti aneka sayuran dan buah jeruk. Kopi jenis ini menggunakan sistem ‘tumpang ...
Kopi mandailing merupakan kopi arabika yang memiliki karakter rasa khas sehingga popularitasnya sangat baik di kalangan penikmat kopi lokal hingga penikmat kopi di luar negeri. Kopi mandailing secara umum berasal dari daerah Mandailing, Pegunungan Bukit Barisan, Sumatera Utara. Karakteristik k...
Kopi Java Preanger saat ini banyak ditanam oleh masyarakat Garut, Pangelangan, Ciwidey, Lembang. Kopi ini sangat cocok tumbuh di wilayah pegunungan dengan ketinggian mulai 900 meter dari permukaan laut (dpl). Berasal dari tanaman kopi Arabika yang terbentuk dari varietas-varietas terseleksi dan u...
Kopi Aceh Gayo berasal dari wilayah Aceh di ujung barat Pulau Sumatra, Indonesia, yang memiliki kondisi geografis dan iklim ideal untuk kopi berkualitas tinggi, ketinggian pegunungan, tanah vulkanis yang kaya, serta praktik pertanian berkelanjutan menciptakan lingkungan yang sempurna untuk tanama...
Banyak pecinta kopi yang mengira bahwa kedua jenis kopi ini merupakan jenis kopi yang sama karena keduanya merupakan jenis kopi hitam. Namun, ternyata Americano dan Long Black itu berbeda lho! Kira-kira apa saja perbedaan dari kedua jenis kopi ini? Americano berasal dari Italia. Americano bisa d...
Pada umumnya kebanyakan orang hanya mengenal dua jenis kopi yaitu Arabika dan Robusta. Bagi penikmat kopi, pasti sudah tidak asing lagi dengan jenis kopi Liberika. dikutip dari Wikipedia Kopi Liberika adalah jenis kopi yang berasal dari Liberia, dan Afrika Barat. https://s.kaskus.id/images/2024/01
Kopi robusta adalah salah satu varietas asli Coffea canephora, yaitu Coffea canephora var. Robusta. Namun, karena orang-orang lebih sering dan biasa menyebut robusta, maka nama tersebut yang melekat di benak masyarakat. Tanaman kopi robusta memiliki keunggulan lebih tahan dari serangan hama dan pen
Kopi Arabica dihasilkan dari tanaman Coffea arabica. Tanaman ini dipercaya berasal dari daerah Etiopia kemudian dibawa oleh para pedagang Arab ke Yaman. Kopi ini tercatat pertama kali dibudidayakan di Yaman. Pada kopi arabika ini memiliki varietas lain yang tersebar juga ke seluruh dunia. Berikut...