https://s.kaskus.id/images/2023/05/09/11397965_20230509045344.jpeg Manchester United menghadapi tekanan serius menuju akhir Liga Inggris musim ini. Liverpool melaju kencang sementara mereka sendiri tersendat. Manchester United tersendat dan hanya meraih satu kemenangan di empat partai terakhir Liga
Rodrygo mencetak dua gol saat Real Madrid mengalahkan Osasuna 2-1 di Estadio de La Cartuja, Minggu (7/5) dini hari WIB, untuk meraih gelar Copa del Rey ke-20 dan yang pertama sejak 2014.