Dilihat dari kesamaan Tulisan, banyak kesamaan Bahasa, dan juga Kesenian yang rata2 mengisahkan kisah2 dijawa, Misalkan Calonarang, kisah di kediri Jatim, Cupak Grantang Majapahit, kemuudian juga tarian nya seperti Manuk Rawa, dan banyak lagi. Ada kemungkinan Benar.