Di zaman modern sekarang ini, urusan jual beli rumah sudah lebih mudah dibandingkan zaman dulu. Saat sedang membutuhkan uang dan hendak menjual rumah dengan cepat, ataupun ingin membeli sebuah rumah untuk tempat tinggal, sudah banyak tersedia channel jual beli rumah, baik online maupun...