Untuk Diri Sendiri Apakah kamu menyukai seseorang? Ya aku memang sedang menyukai seseorang,Dan aku sedang berusaha semaksimal mungkin untuk mendekatinya dan menyakinkannya akan hal itu. Apa yang kamu lakukan ketika kamu gagal? Apapun hasilnya aku pasti akan menerimanya dengan lapang dada...