Jepang Berencana Perpanjang Masa Darurat Nasional Corona Pemerintah Jepang berencana memperpanjang masa tanggap darurat akibat pandemi virus corona (Covid-19) di Tokyo dan sejumlah wilayah lain.Penetapan masa darurat corona di Jepang seharusnya berakhir pada 11 Mei men...