Rumah dengan sistem Cluster merupakan perumahan yang dibangun secara berkelompok di satu lingkungan dengan rupa rumah yang sama. Dari satu rumah dengan rumah yang lain hanya dipisah dengan tembok beton, dengan manajemen lingkungan teratur. https://s.kaskus.id/images/2018/06/05/9552282_2018060511182