Agan2 dan suhu2 Mau tanya nih... saya ada rencana bikin kanopi carport dan teras dengan total luasan 40m2..setelah pertimbangan berbagai aspek dan juga safety akhirnya pilihan jatuh ke solarflat. Udh panggil tukang tapi dijelaskan bahwa pake solarflat sangat beresiko bocor di antara sambungan panel