waktu berjalan begitu cepat hingga lupa bahwa umur juga ikut makin menua,terlena dengan keinginan sampai lupa dengan cita-cita.hidupin terlalu cepat untuk kita tidak rasakan dan semakin lama kalau kita rasakan.begitu juga dengan kesenangan semakin kita senang semakin kita dekat dengan kesedihan...