Manokwari, CNN Indonesia -- Dinas Kesehatan Provinsi Papua Barat memulangkan sebanyak 877 vial vaksin Covid-19 jenis AstraZeneca ke Kementerian kesehatan dalam rangka relokasi ke daerah lain. Banyak warga yang menolak AstraZeneca karena efek samping yang ditimbulkan. "Karena masih banyak ki...