Di pelataran gravitasi Uranus kesunyian menjamu kedatangan kita yang berhasrat mengembarai cakrawala kanopi ekuator. Oberon dan Miranda di kejauhsan sana yang rapat dalam pelukan permadani hitam kita pertimbangkan sebagai tempat melempar sauh. Kita memilih lokasi berlabuh untuk menempatkan kasur...
https://s.kaskus.id/images/2020/04/04/10810683_202004040242530867.png Di mana isak yang ditetaskan oleh kedua mata sayumu itu, Kasihku? Telah meleburkah ia bersama koloni anggun debu kosmis yang khusyuk melingkari Saturnus? Ataukah ia telah diundang Titan untuk terjun ke dalam atmosfernya, melebur
https://s.kaskus.id/images/2020/03/04/10810683_202003040814200035.png Selepas berjibaku mengembarai sunyi dan dingin antariksa berikut pula selimut asteroid yang membentang tibalah angin surya di khatulistiwa. Terperangkap dalam jala gravitasi yang tersebar di sepenjuru. Melebur bersama atmosfer,...
https://s.kaskus.id/images/2020/02/27/10810683_202002270814410327.png Dari puncak Olympus Mons terindra Matahari yang mendekap hangat horison. Senja berulang kali mendermakan merah. Di batu-batu, di sekujur lembah, di puncak bukit, di lereng-lereng terjal, di cakrawala, merah terajah sempurna mel...
https://s.kaskus.id/images/2020/02/23/10810683_202002230243480258.png Hening anggun disepuh cahaya dan angin surya. Satu-dua koloni debu kosmik derma komet yang bertamu masa silam molek melompat menuju atmosfer, menjelma hujan suar menenangkan. Ratusan satelit menjalin kasih dengan sekujur permukaa
Hari mengartefak dan Matahari terindra olehku senantiasa bertahta di cakrawala, menahun. Di Maat Mons barangkali kutemui namamu melebur bersama udara yang disesaki zat asam arang. Barangkali kutemui namamu, Kasih dirajah di tubuh Lakshmi Planum oleh petir yang merobek udara terus menerus. Engkau...
Hari begitu panjang, Sayang. Di cakrawala matahari bertahta sedemikian lama. Kita berkemah saja, Sayang di pelukan Caloris Planitia yang tengah menjelma suaka bagi angin surya. Tenda kita penuh cahaya, Sayangku seiring dengan Basin Caloris yang penuh disesaki suar, menjelma kolam cahaya. Begitu ...
Hidrogen diramu menjadi helium. Selepas matang diantarkanlah kepada setiap makmum paket berisi kalor ranum dan cahaya anggun. Makmum menerima dengan terbuka dalam khusyuk edar di antariksa. Surya yang berfusi dalam kelana panjang adalah seorang penggembala yang telaten memimpin dombanya dengan b...