Pertarungan Terakhir 9 Setelah kejadian itu tak ada peristiwa lain yg menonjol, aku hanya di sibukkan dengan urusan kepelatihan, hingha hari kamis ada sms aneh dari Husna "aku sakit", sms yg amat aneh karna Husna tidak pernah memakai kata "aku", pasti menggunakan kata "saya