Selamat Pagi agan/sis. Saya cuman mau cerita pas tanggal 6 juni 2019 jam 00:38 saya mengorder barang di tokopedia dengan courier grab 6 jam. Ekspetasi saya nanti sore dapat barangnya, eh ternyata sampai keesokan harinya pun tidak ada informasi dari lapak di tokopedia saya pun mencoba membatalkan ...