AWAL kali pertama aku mulai menyerah pada cinta adalah ketika keluarga mulai goyah. Keingin-tahuan, perasaan lelah, keragu-raguan, ekonomi yang tercepit, hati yang tertutup dan kematian yang hilir mudik. Lantas aku mulai menyingkir dari persoalan cinta dan mulai berfokus pada masa depan dengan c...