Salam rekan-rekan Kaskus, Perkenalkan saya Yanifili Ziliwu, saya memiliki usaha di bidang daycare (penitipan anak) dan sekaligus program sekolah di pagi sampai siang hari. Siang sampai sore program penitipan anak. Usaha saya ini sudah berjalan dari tahun 2014 dan terus berkembang hingga saat ini...