Langkah pertama.. Anggap saja ini jalanku, entah jalan mau kemana.. aku sendiri nggak tau. Katanya, jalan ini bisa merubah kehidupan. Tanpa ambil pusing, aku jalani saja. Seperti pagi ini, berbekal nebeng, dengan boncengan tiga, kita pergi ke sebuah sekolah dan ini sudah ketigakalinya kita berbonce