jika korbannya cowo, apa disalahkan juga ya? Bisa masuk kategori sexual harassment, namun laki laki terlalu malu dan enggan untuk melaporkan. Karna society kita ga menerima hal tersebut, sama seperti victim blaming pada perempuan. Society masih fokus kepada bagaimana cara perempuan berpakaian ket