- Beranda
- Komunitas
- Entertainment
- The Lounge
Syahril Anwar Riding The Wave Mandalika


TS
ramonesh
Syahril Anwar Riding The Wave Mandalika
Perhelatan Akbar MotoGP di Indonesia akan berlangsung besok nih gan tanggal 20 Maret 2022 untuk race, hari ini sudah masuk babak qualifikasi dan ternyata banyak insiden kecelakaan yang mewarnai race di Mandalika Lombok Indonesia gan, dari hari Jum'at ada beberapa Rider yang terjatuh bahkan Marc Marques pun terjatuh gan.
Namun pada penulisan kali ini ane mau berbicara soal Riding The Wave atau bisa dikatakan memanfaatkan momentum atau peluang.
Sebagai seorang Digital Marketing ane melihat sudah ada beberapa Brand Lokal kita yang memanfaatkan momentum MotoGP ini.
Salah satunya Brand Kopi Indonesia nih gan, Kapal Api.

Brand Kopi Kapal Api dengan gercep alias gerak cepat langsung memanfaatkan momentum MotoGP ini dengan meng-gaet Marc Marques sebagai KOL (Key Opinion Leader) nih gan, Marc langsung di endorse oleh brand Kapal Api setibanya di Indonesia.
Walaupun secara Konten Marc tidak mengkonsumsi Kopi Kapal Api tersebut. namun patut kita apresiasi Brand Lokal Indonesia ini berani mengambil keputusan untuk berkolaborasi langsung dengan sang Rider juara dunia 6 kali tersebut gan.
Mari kita hitung kemungkinan biaya yang di keluarkan oleh Brand Kapal Api tersebut jika hanya menaikan konten Photo IG Feed tersebut.

Source Cek Analisa IG
Disini ane menggunakan Tools gratisan yang ada di website influencermarketinghub nih gan, tampak mahal banget gan harga Marc walaupun harga Vale jauh lebih mahal yah gan.
Dari Tools tersebut bahwa harga per post di laman Marc paling murah adalah 12,260 USD , jika di rate kita di 14,000 Rupiah makan harga sekali posting untuk konten di Marc adalah : 12,260 x 14,000 = 171,640,000 Juta Rupiah.
harga segitu mahal atau murah ?
Ya tergantung agan melihatnya dan objective nya bagaimana.
Tapi harga segitu untuk sang juara 6 kali dunia adalah harga yang sangat murah gan. dimana Brand Awareness nya sudah kelas dunia dan menambah enggament dan brand prestige tersendiri.

Dan mari kita bedah secara sederhana gan, baru saja 2 hari konten ini di posting jumlah likes nya sudah 660ribu loh.
Hitungan sederhana ane :
Spent = 171,640,000 / 660,000 = 260
Cost Per Likes nya 260 Rupiah gan.
Tentunya hitungannya masih banyak lagi yah gan, bisa Impression dan Reach, di atas hanya sebagai ilustrasi sederhana dari ane saja.
Tapi yang pasti Kopi Kapal Api sangat baik dalam memanfaatkan peluang dan mereka riding the wave.
Ini adalah hajatan terbesar International yang ditunggu-tunggu oleh segenap warga Indonesia, jadi setiap orang pasti menantikan para aksi-aksi dari rider dunia ini di sirkuit kebanggan Indonesia Mandalika Lombok.
Namun bukan hanya brand Kapal Api gan, Brand Antangin pun jauh lebih gokil lagi menurut ane dengan menjadi bagian dalam klub Honda Gresini.

Ini super gokil lah menurut ane, dan yang pasti budget yang dikeluakan jauh lebih besar dibandingkan Kopi Kapal Api.
Namun apakah Antangin Efektif, antangin adalah obat masuk angin seperti Tolak Angin dan Bejo Jahe Merah, disini membuat saya agak tergelitik.
Apakah cocok dengan Brand DNA Antangin, namun itulah strategi marketing yang pastinya mereka sudah memikirkannya dengan sangat matang.
Semoga ada banyak brand lokal Indonesia lagi yang Go International.
Seperti Extrajoss dengan Liverpool, Garuda Dengan Liverpool dan Antangin dengan Honda Gresini.
Bangga dengan produk Indonesia.


Satu lagi gan, ternyata Extrajoss juga Riding The Wave dengan memasang beberapa banner Ads di Platform Otomotive Online seperti Motorplus dan Otogrid.

Sangat Lugas dan Syarat akan Makna.
Semoga Gelaran MotoGP esok tanggal 20 Maret 2022 berjalan dengan lancar dan Negara kita tercinta Indonesia semakin di perhitungkan di kancah International.
Salam Dunia Digital Marketing.
Sir.Syahril

Namun pada penulisan kali ini ane mau berbicara soal Riding The Wave atau bisa dikatakan memanfaatkan momentum atau peluang.
Sebagai seorang Digital Marketing ane melihat sudah ada beberapa Brand Lokal kita yang memanfaatkan momentum MotoGP ini.
Salah satunya Brand Kopi Indonesia nih gan, Kapal Api.

Brand Kopi Kapal Api dengan gercep alias gerak cepat langsung memanfaatkan momentum MotoGP ini dengan meng-gaet Marc Marques sebagai KOL (Key Opinion Leader) nih gan, Marc langsung di endorse oleh brand Kapal Api setibanya di Indonesia.
Walaupun secara Konten Marc tidak mengkonsumsi Kopi Kapal Api tersebut. namun patut kita apresiasi Brand Lokal Indonesia ini berani mengambil keputusan untuk berkolaborasi langsung dengan sang Rider juara dunia 6 kali tersebut gan.
Mari kita hitung kemungkinan biaya yang di keluarkan oleh Brand Kapal Api tersebut jika hanya menaikan konten Photo IG Feed tersebut.

Source Cek Analisa IG
Disini ane menggunakan Tools gratisan yang ada di website influencermarketinghub nih gan, tampak mahal banget gan harga Marc walaupun harga Vale jauh lebih mahal yah gan.
Dari Tools tersebut bahwa harga per post di laman Marc paling murah adalah 12,260 USD , jika di rate kita di 14,000 Rupiah makan harga sekali posting untuk konten di Marc adalah : 12,260 x 14,000 = 171,640,000 Juta Rupiah.
harga segitu mahal atau murah ?
Ya tergantung agan melihatnya dan objective nya bagaimana.
Tapi harga segitu untuk sang juara 6 kali dunia adalah harga yang sangat murah gan. dimana Brand Awareness nya sudah kelas dunia dan menambah enggament dan brand prestige tersendiri.

Dan mari kita bedah secara sederhana gan, baru saja 2 hari konten ini di posting jumlah likes nya sudah 660ribu loh.
Hitungan sederhana ane :
Spent = 171,640,000 / 660,000 = 260
Cost Per Likes nya 260 Rupiah gan.
Tentunya hitungannya masih banyak lagi yah gan, bisa Impression dan Reach, di atas hanya sebagai ilustrasi sederhana dari ane saja.
Tapi yang pasti Kopi Kapal Api sangat baik dalam memanfaatkan peluang dan mereka riding the wave.
Ini adalah hajatan terbesar International yang ditunggu-tunggu oleh segenap warga Indonesia, jadi setiap orang pasti menantikan para aksi-aksi dari rider dunia ini di sirkuit kebanggan Indonesia Mandalika Lombok.
Namun bukan hanya brand Kapal Api gan, Brand Antangin pun jauh lebih gokil lagi menurut ane dengan menjadi bagian dalam klub Honda Gresini.

Ini super gokil lah menurut ane, dan yang pasti budget yang dikeluakan jauh lebih besar dibandingkan Kopi Kapal Api.
Namun apakah Antangin Efektif, antangin adalah obat masuk angin seperti Tolak Angin dan Bejo Jahe Merah, disini membuat saya agak tergelitik.
Apakah cocok dengan Brand DNA Antangin, namun itulah strategi marketing yang pastinya mereka sudah memikirkannya dengan sangat matang.
Semoga ada banyak brand lokal Indonesia lagi yang Go International.
Seperti Extrajoss dengan Liverpool, Garuda Dengan Liverpool dan Antangin dengan Honda Gresini.
Bangga dengan produk Indonesia.



Satu lagi gan, ternyata Extrajoss juga Riding The Wave dengan memasang beberapa banner Ads di Platform Otomotive Online seperti Motorplus dan Otogrid.

Sangat Lugas dan Syarat akan Makna.
Semoga Gelaran MotoGP esok tanggal 20 Maret 2022 berjalan dengan lancar dan Negara kita tercinta Indonesia semakin di perhitungkan di kancah International.
Salam Dunia Digital Marketing.
Sir.Syahril

Diubah oleh ramonesh 22-03-2022 08:23
0
681
6


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan