- Beranda
- Komunitas
- Entertainment
- The Lounge
LIRIK LAGU LAUTAN TINTA PUJANGGA - HENGKI MT


TS
untaduna
LIRIK LAGU LAUTAN TINTA PUJANGGA - HENGKI MT


Lirik Lagu Lautan Tinta Pujangga - Hengki MT
Aroma wangi kembang kasturi
Mekar di taman ratus bunga
Terbiar kau nestapa sendiri
Tanpa kepastian cinta dariku
Kelana cinta penuh misteri
Larut dirayu kuntum lain
Ternyata tak sesuci hatimu
Yang selalu setia menungguku
Lautan tinta pujangga
Tak mampu melukiskan
Hikayat cinta kita
Indah bagai legenda
Engkau kembang terindah
Untuk temani hidupku
Kujaga lembut kelopakmu
Tak kubiarkan gugur kekeringan
Kelana cinta penuh misteri
Larut dirayu kuntum lain
Ternyata tak sesuci hatimu
Yang selalu setia menungguku
Lautan tinta pujangga
Tak mampu melukiskan
Hikayat cinta kita
Indah bagai legenda
Engkau kembang terindah
Untuk temani hidupku
Kujaga lembut kelopakmu
Tak kubiarkan gugur kekeringan
Lautan tinta pujangga
Tak mampu melukiskan
Hikayat cinta kita
Indah bagai legenda
Engkau kembang terindah
Untuk temani hidupku
Kujaga lembut kelopakmu
Tak kubiarkan gugur kekeringan
Tak kubiarkan gugur kekeringan
Tak kubiarkan gugur kekeringan


DeviMp memberi reputasi
-1
57
2


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan