- Beranda
- Komunitas
- News
- Berita dan Politik
Dulu Rival, Ahok-Anies Kini Kompak Siapkan Kejutan


TS
puk1mak
Dulu Rival, Ahok-Anies Kini Kompak Siapkan Kejutan
Jakarta - Basuki Tjahaja Purnama alias Ahok dan Anies Baswedan, dua mantan Gubernur DKI Jakarta yang pernah terlibat pertarungan sengit di Pilkada 2017 akhirnya bisa bercengkrama akrab dalam satu forum. Ahok dan Anies mengaku menyiapkan kejutan di 2025.
Publik sudah sangat lama tak pernah melihat pemandangan keakraban dua mantan Gubernur DKI Jakarta, Ahok dan Anies Baswedan. Sebab sejak bertarung sengit di Pilkada Jakarta 2017, kedua tokoh ini jarang terlihat bersama dalam satu forum.
Namun di acara Bentang Harapan JakASA yang digelar Pemprov DKI Jakarta pada Selasa, 31 Desember 2024, keduanya bisa tersenyum dan tertawa bersama. Tak sampai di situ, Ahok dan Anies bahkan kompak ingin menyiapkan kejutan di 2025.
"Pak Ahok ditanyain, bisikin apa?" tanya Anies ke Ahok.
"Bulan depan, tunggu aja," balas Ahok.
Dalam forum ini, hadir para mantan Gubernur DKI Jakarta lainnya, seperti Sutiyoso, Fauzi Bowo, dan Djarot Saiful Hidayat. Sayangnya, acara guyub para mantan pemimpin DKI Jakarta ini tak dihadiri oleh Gubernur DKI Jakarta periode 2012-2014 Joko Widodo.
https://www.metrotvnews.com/play/KRX...iapkan-kejutan
Prabogel dan mulyono saja bisa bersatu
Publik sudah sangat lama tak pernah melihat pemandangan keakraban dua mantan Gubernur DKI Jakarta, Ahok dan Anies Baswedan. Sebab sejak bertarung sengit di Pilkada Jakarta 2017, kedua tokoh ini jarang terlihat bersama dalam satu forum.
Namun di acara Bentang Harapan JakASA yang digelar Pemprov DKI Jakarta pada Selasa, 31 Desember 2024, keduanya bisa tersenyum dan tertawa bersama. Tak sampai di situ, Ahok dan Anies bahkan kompak ingin menyiapkan kejutan di 2025.
"Pak Ahok ditanyain, bisikin apa?" tanya Anies ke Ahok.
"Bulan depan, tunggu aja," balas Ahok.
Dalam forum ini, hadir para mantan Gubernur DKI Jakarta lainnya, seperti Sutiyoso, Fauzi Bowo, dan Djarot Saiful Hidayat. Sayangnya, acara guyub para mantan pemimpin DKI Jakarta ini tak dihadiri oleh Gubernur DKI Jakarta periode 2012-2014 Joko Widodo.
https://www.metrotvnews.com/play/KRX...iapkan-kejutan
Prabogel dan mulyono saja bisa bersatu




dragunov762mm dan soelojo4503 memberi reputasi
2
268
18


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan