Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

dwiaji600Avatar border
TS
dwiaji600
Paper Sack Karung Kertas




Paper Sack Karung KertasPaper sack atau yang lebih dikenal dengan istilah karung kertas atau kantong kertas atau paper bagadalah salah satu jenis kemasan kertasyang saat ini populeer penggunaannya di kalangan industri bahkan kalangan masyarakat serta UMKM. Dikarenakan paper bag atau paper sack memiliki nilai jual promosi yang menarik, serta ramah lingkungan.

Penggunaan paper sack pada sektor industri pada umumnya menggunakan kertas terdiri dari 2 sampai 3 lapisankertas. Hal ini dikarenakan rata-rata sektor industri memiliki kapasitas isi produk mulai dari 5kg sampai 50kg produk isi.
Paper sack atau karung kertas ataukantong kertas juga dapat diberikan tambahan inner plastik pada bagian dalam, Terdiri dari LDPE (Low Density Polyethylene) atau juga HDPE (High Density Polyethylene), Laminasi LDPE, Maupun juga laminasi Alumunium Foil. Lapisan tersebut dapat diberikan tambahan pada lapisan kertas maupun pada bagian terdalam kertas untuk memberikan perlindungan extra terhadap produk isi didalamnya dari zat kimia berbahaya, debu, bakteri, radiasi sinar matahari yang menyebabkan produk isi didalamnya menjadi tidak layak pakai. Sehingga penggunaan plastik LDPE atau HDPE atau lapisan alumunium foil dapat menghindari dari serangan serangga atau bakteri serta jamur dan hewan pengerat lainnya.


Kemasan paper sackatau kantong kertas atau karung kertas banyak digunakan pada sektor industri diantaranya adalah:
-         Semen
-         Mineral dan kimia
-         Bahan makanan
-         Sktor pertanian
-         Tepung-tepungan
-         Pakan ternak
-         Arang atau Briket
-         Charcoal
-         Biji plastik
-         Rumput laut
-         Dll.
Berikut kami rangkum singkat terkait keunggulan dari penggunaan paper sack atau karung kertas atau kantong kertas menurut CV. Indotama Jaya Cipta adalah :
1.      Kekuatan
Daya tahan kekuatan yang tinggi dari kemasan paper sack terbentuk dari bahan kertas sack kraft yang berkualitas, Teknik kerja dengan quality kontrol yang ketat, Serta fasilitas kerja yang memadai, Dan juga penggunaan kuaitas lem yang baik. Dan tentunya kami juga melakukan drop teest langsung dari ketinggian1.2 meter. Penggunaan jenis kertas dan lapisan kertas tergantung dari kebutuhan spesifikasi pelanggan.
2.      Porositas
Paper sackatau karung kertas dengan porosity yang tinggi diperlukan untuk kemasan industri semen, Karenanya hal ini terkait juga dengan mesin pengisian semen yang digunakan. Dimana mesin yang digunakan untuk pengisian semen ke dalam sack menggunakan kecepatan tinggi. Apabila porositas tidak mendukung, Maka kemasan kertas akan pecah karena udara yang berada didalam sack tidak dapat keeluar dan terjebak didalam paper sack. Porositas adalah salah satu metode pelubangan pori-pori pada karung kertas. Porositas dapat dilakukan dengan proses mesin perforasi.
3.      Harga
Dengan adanya pemilihan bahan baku yang tepat, Kami CV Indotama Jaya Cipta dapat memberikan jawaban serta solusi terhadap kualitas serta range harga yang diperlukan. Hal ini didukung oleh support bahan baku yang kami miliki dari berbagai macam sumber, Sehingga kami dapat menjual paper sack dengan harga murah tanpa mengurangi nilai kualitas yang tinggi hingga sampai ke tangan pelanggan.
4.      Print
Paper sackatau paper bag yang kami produksi memiliki kualitas cetak yang tinggi sehingga warna yang dihasilkan menjadi lebih nyata dan tekstur pada kertas menjadi lebih halus sehingga dapat meningkatkan nilai jual serta point of interest pada brand anda.
5.      Ramah Lingkungan
Kertasmeskipun bahan utamanya dari pohon namun memiliki nilai yang ramah lingkungan. Hal ini dikarenakan bahwa kayu yang digunakan dalam proses pembuatan kertasmerupakan kayu dari hasil perkebunan hutan (Forest Plantation) dan bukan merupakan kayu illegal atau penebangan liar. Dengan adanya metode forest plantation maka keberlanjutan bahan baku kertas dapat selalu tersedia tanpa merusak lingkungan, Karena setiap yang ditebang akan ada juga bibit yang ditanam. Selain itu, Limbah kertas juga dapat di daur ulang menjadi kertas sack kraft yang baru. Kertas juga memiliki waktu singkat untuk penguraian oleh alam, Sehingga tidak akan menjadi penumpukan sampah seperti plastik yang bahkan beberapa dari jenis plastik sulit terurai. Hubungi kami di nomor WA | 081586780687Paper Sack Karung Kertas.


0
5
0
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Komunitas Pilihan