Kaskus

News

allskyAvatar border
TS
allsky
PSI: Gugat Batas Usia Bukan Demi Gibran

News Senin, 7 Agustus 2023 - 09:32 WIB
Penulis: Tim Solopos | Editor: Rohmah Ermawati

Solopos.com, SOLO–Berita tentang Partai Solidaritas Indonesia (PSI) membantah uji materi (judicial review) yang diajukan ke Mahkamah Konstitusi (MK) mengenai batas usia calon presiden dan wakil presiden, atau capres-cawapres, terkait dengan pencalonan putra sulung Presiden Joko Widodo, yakni Gibran Rakabuming Raka diangkat menjadi headline Harian Umum Solopos edisi hari ini, Senin (7/8/2023).

Diberitakan Solopos hari ini, Ketua DPP PSI, Dedek Prayudi, mengatakan bahwa pengajuan uji materi ke MK terkait dengan batas usia capres-cawapres dilakukan tanpa mempertimbangkan nama-nama tertentu yang masuk dalam bursa calon Kepala Negara di 2024 mendatang.

“Pada saat kami mengajukan dokumen JR [judicial review] tersebut, pada saat itu April [2023] kami belum memikirkan soal bursa capres dan cawapres yang saat ini sedang mencuat,” jelasnya dalam video yang diterima Bisnis Indonesia, Sabtu (5/8/2023).

Uki, sapaan akrabnya, menyebut uji materi yang diajukan ke MK itu tak berkaitan khususnya dengan Gibran. Apalagi, belakangan mencuat isu upaya pencalonan Gibran sebagai cawapres dari Menteri Pertahanan sekaligus Ketua Umum Partai Gerindra yakni Prabowo Subianto.

Baca artikel Solopos.com PSI: Gugat Batas Usia Bukan Demi Gibran
nomoreliesAvatar border
nomorelies memberi reputasi
1
411
17
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan