- Beranda
- Komunitas
- Story
- Heart to Heart
PEMERASAN ?? PUNGLI ?? [ Masalah Hukum ]


TS
radorada
PEMERASAN ?? PUNGLI ?? [ Masalah Hukum ]
Halo Kaskuser Semua,
mohon masukan atau saran bagi saya untuk masalah ini (langsung to the point ya)
jadi saya tinggal dibatam dan punya rumah kos-kosan 20 Kamar
Sebelum-sebelumnya saya sudah bayar keamanan 100.000ribu Per Bulan.
Nahhh sekarang pak RT ingin menambah uang keamanan untuk rumah kos saya 20.000 ribu Per Kamar ( total kamar kos saya ada 20 ).
( berarti 400.000ribu ditambah 100.000ribu = 500.000 ribu Per Bulan )
ini saya bisa saya bawa ke pengadilan/polisi/hukum tidak? jika Pak RT tetap memaksa saya atas pemerasan/pungli.
Note; Ini rumah orang tua ane, tapi karna orang tua sudah tidak ada. jadi ane yang ngurus
Terima kasih
mohon masukan atau saran bagi saya untuk masalah ini (langsung to the point ya)
jadi saya tinggal dibatam dan punya rumah kos-kosan 20 Kamar
Sebelum-sebelumnya saya sudah bayar keamanan 100.000ribu Per Bulan.
Nahhh sekarang pak RT ingin menambah uang keamanan untuk rumah kos saya 20.000 ribu Per Kamar ( total kamar kos saya ada 20 ).
( berarti 400.000ribu ditambah 100.000ribu = 500.000 ribu Per Bulan )
ini saya bisa saya bawa ke pengadilan/polisi/hukum tidak? jika Pak RT tetap memaksa saya atas pemerasan/pungli.
Note; Ini rumah orang tua ane, tapi karna orang tua sudah tidak ada. jadi ane yang ngurus
Terima kasih
Diubah oleh radorada 08-09-2022 05:15
0
413
16


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan