- Beranda
- Komunitas
- Entertainment
- The Lounge
Manuscript Kuno Berisi Pengobatan Jaman Abad Pertengahan yang Aneh


TS
jackotrip
Manuscript Kuno Berisi Pengobatan Jaman Abad Pertengahan yang Aneh
Baru-baru ini Universitas Cambridge merelease manuscript lampau yang berasal dari sekitar abad ke 14 dan ke 15 ke Internet.
Pengobatan untuk luka akibat pertempuran adalah salah satu yang di jelaskan cara pengobatan dan penanganannya. Selebih nya adalah penyakit-penyakit yang familiar dengan penyakit sekarang seperti sakit kepala, sakit gigi, diare dll.
Memanggang burung hantu yang sebelumnya sudah di asinkan terlebih dahulu kemudian menggilingnya menjadi bubuk untuk mengobati sakit asam urat adalah salah satu jenis pengobatan aneh yang ada dalam manuskrip tersebut.
Ditambah lagi dengan memasukkan siput dalam tubuh anak anjing dan kemudian memanggangnya untuk di ambil lemaknya dan dioleskan ke bagian yang sakit karena asam urat.
Seseorang yang menderita katarak disarankan juga untuk mencampurkan kantong empedu kelinci dengan madu kemudian menggunakan bulunya untuk di oleskan ke mata mereka sebagai langkah pengobatan yang juga tertulis di manuscript tersebut.
Pengobatan-pengobatan di atas adalah salah satu dari sekitar 8000 resep medis yang terkandung dalam 180 manuscript kuno yang di temukan. Sebagian besar adalah manuscript peninggalan abad ke 14 dan 15 lalu.
Namun beberapa manuscript juga ada yang sekitar 1000 tahun sebelumnya.
Manuscript terebut memberikan kita sedikit gambaran tentang kehidupan keras yang di alami manusia di abad-abad tersebut, dari resep-resep tentang cara penanganan tengkorak kepala yang rusak akibat hantaman senjata, atau juga cara menghentikan pendarahan akibat pertempuran perang jaman dahulu.
Menurut Dr. James Freeman, pemimpin proyek yang ikut serta dalam meneliti manuskrip ini mengatakan sebagian besar juga berisi sedikit resep yang membingungkan yang berisi campuran kandungan hewan, tumbuhan dan mineral.
Tetapi di samping semua keanehan dan kerumitannya, manuscript ini masih banyak mengandung hal yang relevan dengan kehidupan manusia jaman sekarang.
Karena masih berisi tentang penyakit-penyakit yang masih di hadapi manusia jaman sekarang seperti sakit kepala, sakit gigi, sakit perut dll.
Hal ini menunjukkan bahwa manusia jaman abad pertengahan menggunakan seluruh pengetahuan yang mereka miliki di jaman itu untuk melakukan pengobatan serta melakukan penanganan medis, sama seperti yang kita lakukan sekarang.
Disamping itu Dr Freeman juga menambahkan melalui manuskrip itu kita dapat mengetahui tentang berat kehidupan manusia pada jaman tersebut, disaat masih belum tersedia antibiotik, antiseptik dan penghilang rasa sakit seperti yang kita punya sekarang di jaman ini.
Manuskrip yang di teliti ini berasal gabungan text/script dari kampus Cambridge, Musium FitzWilliam dan Perpustakaan kampus dan disimpan sebagai bagian dari proyek kampus yang bernama "Curious Cures" yang bernilai 500.000 Pounsterling atau sekitar 8,5 Miliar lebih.
Transkripsi lengkap obat-obat an dari manuskrip-manuskrip ini akan bisa di akses nantinya di perpustakaan digital Universitas Cambridge saat para peneliti ini menyelesaikan pembacaan secara lengkap dalam 2 tahun kedepan.
sumber:
https://www.ancient-origins.net/news...cripts-0017162
https://www.cam.ac.uk/stories/curiou...ieval-medicine
https://news.sky.com/story/baked-owl...oject-12674993
Pengobatan untuk luka akibat pertempuran adalah salah satu yang di jelaskan cara pengobatan dan penanganannya. Selebih nya adalah penyakit-penyakit yang familiar dengan penyakit sekarang seperti sakit kepala, sakit gigi, diare dll.
Quote:
Memanggang burung hantu yang sebelumnya sudah di asinkan terlebih dahulu kemudian menggilingnya menjadi bubuk untuk mengobati sakit asam urat adalah salah satu jenis pengobatan aneh yang ada dalam manuskrip tersebut.
Ditambah lagi dengan memasukkan siput dalam tubuh anak anjing dan kemudian memanggangnya untuk di ambil lemaknya dan dioleskan ke bagian yang sakit karena asam urat.
Quote:
Seseorang yang menderita katarak disarankan juga untuk mencampurkan kantong empedu kelinci dengan madu kemudian menggunakan bulunya untuk di oleskan ke mata mereka sebagai langkah pengobatan yang juga tertulis di manuscript tersebut.
Pengobatan-pengobatan di atas adalah salah satu dari sekitar 8000 resep medis yang terkandung dalam 180 manuscript kuno yang di temukan. Sebagian besar adalah manuscript peninggalan abad ke 14 dan 15 lalu.
Namun beberapa manuscript juga ada yang sekitar 1000 tahun sebelumnya.
Manuscript terebut memberikan kita sedikit gambaran tentang kehidupan keras yang di alami manusia di abad-abad tersebut, dari resep-resep tentang cara penanganan tengkorak kepala yang rusak akibat hantaman senjata, atau juga cara menghentikan pendarahan akibat pertempuran perang jaman dahulu.
Menurut Dr. James Freeman, pemimpin proyek yang ikut serta dalam meneliti manuskrip ini mengatakan sebagian besar juga berisi sedikit resep yang membingungkan yang berisi campuran kandungan hewan, tumbuhan dan mineral.
Tetapi di samping semua keanehan dan kerumitannya, manuscript ini masih banyak mengandung hal yang relevan dengan kehidupan manusia jaman sekarang.
Karena masih berisi tentang penyakit-penyakit yang masih di hadapi manusia jaman sekarang seperti sakit kepala, sakit gigi, sakit perut dll.
Hal ini menunjukkan bahwa manusia jaman abad pertengahan menggunakan seluruh pengetahuan yang mereka miliki di jaman itu untuk melakukan pengobatan serta melakukan penanganan medis, sama seperti yang kita lakukan sekarang.
Disamping itu Dr Freeman juga menambahkan melalui manuskrip itu kita dapat mengetahui tentang berat kehidupan manusia pada jaman tersebut, disaat masih belum tersedia antibiotik, antiseptik dan penghilang rasa sakit seperti yang kita punya sekarang di jaman ini.
Manuskrip yang di teliti ini berasal gabungan text/script dari kampus Cambridge, Musium FitzWilliam dan Perpustakaan kampus dan disimpan sebagai bagian dari proyek kampus yang bernama "Curious Cures" yang bernilai 500.000 Pounsterling atau sekitar 8,5 Miliar lebih.
Quote:
Transkripsi lengkap obat-obat an dari manuskrip-manuskrip ini akan bisa di akses nantinya di perpustakaan digital Universitas Cambridge saat para peneliti ini menyelesaikan pembacaan secara lengkap dalam 2 tahun kedepan.
sumber:
https://www.ancient-origins.net/news...cripts-0017162
https://www.cam.ac.uk/stories/curiou...ieval-medicine
https://news.sky.com/story/baked-owl...oject-12674993






nomorelies dan 2 lainnya memberi reputasi
3
716
4


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan