Kaskus

News

s.wibowo11Avatar border
TS
s.wibowo11
Hari Ini, Belasan Anggota Khilafatul Muslimin di Surabaya Diperiksa di Mapolda Jatim

Hari Ini, Belasan Anggota Khilafatul Muslimin di Surabaya Diperiksa di Mapolda JatimSURABAYA - Sedikitnya 18 orang anggota kelompok Khilafatul Muslimin Surabaya Raya mendatangi Ditreskrimum Mapolda Jatim, sejak pukul 09.00 WIB, Kamis (9/6/2022). 

Mereka bakal menjalani agenda pemeriksaan sebagai saksi atas dugaan keterlibatan konvoi dan mengedarkan selebaran pamflet khilafah yang dilakukan beberapa waktu lalu. 

Agenda pemeriksaan belasan orang anggota kelompok itu, akan dilakukan secara maraton dimulai sejak Kamis (9/6/2022) ini di Mapolda Jatim. 

Ketua atau Amir Khilafatul Muslimin Surabaya Raya, Aminuddin Mahmud mengatakan, dirinya hanya mendampingi belasan orang anggotanya untuk menjalani pemeriksaan sebagai saksi. 

Belasan orang anggotanya itu, menjalani pemeriksaan sebagai saksi atas aksi konvoi syiar menggunakan motor yang dilakukannya di sejumlah ruas jalan Kota Surabaya beberapa waktu lalu. 

Berita selengkapnya: https://surabaya.tribunnews.com/2022...-mapolda-jatim


areszzjayAvatar border
asurizalAvatar border
muhamad.hanif.2Avatar border
muhamad.hanif.2 dan 3 lainnya memberi reputasi
4
984
25
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan