- Beranda
- Komunitas
- News
- Berita dan Politik
Panitia: Sesi Foto Pebalap Formula E di Monas Tidak untuk Umum


TS
gunungkartiko
Panitia: Sesi Foto Pebalap Formula E di Monas Tidak untuk Umum

JAKARTA, KOMPAS.com - Panitia penyelenggara Formula E Jakarta menyebut rencana sesi foto para pebalap mobil listrik di Monumen Nasional (Monas) tidak untuk umum sehingga hanya panitia dan "founder" FEO yang dapat menyaksikan agenda itu.
"Karena tidak bisa masuk untuk umum, jadi, hanya panitia dan founder FEO saja," kata Ketua Komite Penyelenggara Formula E Jakarta Ahmad Sahroni di Jakarta, Rabu (25/5/2022).
Dengan demikian, sesi foto tersebut khusus untuk pebalap Formula E dan tidak melibatkan masyarakat.
Rencananya, sesi foto itu dilakukan pada Kamis (2/6/2022) dengan latar belakang Monas.
Sumur
0
893
28


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan