- Beranda
- Komunitas
- Anime & Manga
- Anime & Manga Haven
Anime Action Terbaik 2021


TS
dhinda.eldhin
Anime Action Terbaik 2021
Anime Action Terbaik 2021
Mari kita telusuri anime action terbaik 2021
Anime action yang satu ini bercerita mengenai Tanjiro Kamado, seorang remaja yang mendadak menjadi pembasmi iblis karena keluarganya dibunuh oleh sekelompok iblis dan adiknya, Nezuko berubah menjadi Iblis karena dikutuk.
Akhirnya Tanjiro bertemu dengan kelompok pembasmi Iblis dan belajar menjadi pembasmi Iblis untuk membalaskan dendam keluarganya dan menolong adiknya. Anime ini seru sekali dan adaptasi filmnya, Demon Slayer: Kimetsu no Yaiba The Movie: Mugen Train sempat menjadi salah satu film terlaris di tahun 2020.
Attack on Titan merupakan anime action yang bisa dibilang paling fenomenal di tahun 2021 ini. Anime ini bercerita mengenai Eren Yeager yang tinggal di sebuah kota bernama Shiganshina yang dikelilingi oleh 3 lapis tembok tinggi untuk melindungi kota tersebut dari serangan Titan, yaitu raksasa yang tinggal di luar tembok.
Menurut buku Attack on Titan Guidebook, Inside & Outside Volume 1: Trajectory Incorporated, 2014:30, setelah 3 tahun berlatih, Eren dan rekan-rekannya akhirnya menjadi anggota 104th Training Corps yang bertugas berpatroli untuk menjaga agar Titan tidak merusak Shiganshina.
Baca juga:5 ANIME TERBARU
Anime yang satu ini bercerita tentang Yuji Itadori yang punya tubuh yang sangat sehat dan bakat olahraga yang besar. Suatu hari teman-temannya tidak sengaja melepaskan sebuah jimat yang menarik kutukan ke sekolah mereka yang memaksa Yuji untuk memakan jimat berbentuk tangan tersebut sehingga ia kerasukan Ryomen Sukuna. Meski kerasukan, Yuji tetap dapat mengendalikan tubuhnya, sehingga Yuji pun dikirim ke Tokyo Prefectural Jujutsu High School untuk dapat mengontrol kekuatannya. Petualangan Yuji ini sangat seru untuk disimak di akhir pekan!.
Anime lawas tapi terus berlanjut hingga tahun 2021 ini punya jalan cerita yang menarik. Bercerita tentang keluarga Joestar yang memiliki kekuatan supranatural dan harus melawan kekuatan jahat yang ada di muka bumi ini. Semua anggota keluarga Joestar memiliki jalan ceritanya masing-masing yang tentunya seru sekali jika diikuti satu persatu.Uniknya, semua anggota keluarga Joestar, jika disingkat namanya akan menjadi kata "JOJO" sehingga anime ini diberi nama Jojo's Bizzare Adventure. Jangan kaget jika selama menonton anime action yang satu ini anda akan disuguhi dengan aneka adegan pertarungan yang menarik dan heboh!
Demikian informasi yang bisa saya berikan,tunggu lagi informasi terbaru yang akan saya berikan...
Mari kita telusuri anime action terbaik 2021
[url=https://www.SENSOR 6039612065051577182/4336288477651854876#][img]https://dl.kaskus.id/1.bp.blogspot.com/-d_4rncEuEPM/YVWHAXDX1ZI/AAAAAAAAAWA/mtGz9sYK9L0cm9h6m7seb3MLd9hkaTFzACLcBGAsYHQ/w320-h148/1168072.jpg[/img][/url]
1.Demon Slayer (Kimetsu no Yaiba)
[url=https://www.SENSOR 6039612065051577182/4336288477651854876#][img]https://dl.kaskus.id/1.bp.blogspot.com/-v5XU4nh_-Xg/YVWHhBkM7BI/AAAAAAAAAWI/mu5yaJYcj28IG-d2eSB5DiNapHuPGQc2QCLcBGAsYHQ/w234-h320/2581468324.jpg[/img][/url]
Anime action yang satu ini bercerita mengenai Tanjiro Kamado, seorang remaja yang mendadak menjadi pembasmi iblis karena keluarganya dibunuh oleh sekelompok iblis dan adiknya, Nezuko berubah menjadi Iblis karena dikutuk.
Akhirnya Tanjiro bertemu dengan kelompok pembasmi Iblis dan belajar menjadi pembasmi Iblis untuk membalaskan dendam keluarganya dan menolong adiknya. Anime ini seru sekali dan adaptasi filmnya, Demon Slayer: Kimetsu no Yaiba The Movie: Mugen Train sempat menjadi salah satu film terlaris di tahun 2020.
2.Attack on Titan (Shingeki no Kyojin)
[url=https://www.SENSOR 6039612065051577182/4336288477651854876#][img]https://dl.kaskus.id/1.bp.blogspot.com/-_24iYmrwsNI/YVWIGkWCRaI/AAAAAAAAAWQ/q4m-CHsOXxEQow-NV1THx1HBy-s6kT4LgCLcBGAsYHQ/w320-h180/718732105p.jpg[/img][/url]
Attack on Titan merupakan anime action yang bisa dibilang paling fenomenal di tahun 2021 ini. Anime ini bercerita mengenai Eren Yeager yang tinggal di sebuah kota bernama Shiganshina yang dikelilingi oleh 3 lapis tembok tinggi untuk melindungi kota tersebut dari serangan Titan, yaitu raksasa yang tinggal di luar tembok.
Menurut buku Attack on Titan Guidebook, Inside & Outside Volume 1: Trajectory Incorporated, 2014:30, setelah 3 tahun berlatih, Eren dan rekan-rekannya akhirnya menjadi anggota 104th Training Corps yang bertugas berpatroli untuk menjaga agar Titan tidak merusak Shiganshina.
Baca juga:5 ANIME TERBARU
3.Jujutsu Kaisen
[url=https://www.SENSOR 6039612065051577182/4336288477651854876#][img]https://dl.kaskus.id/1.bp.blogspot.com/-dShn814tohA/YVWJASg4OAI/AAAAAAAAAWY/nBqP4VznByUELo0wYGkg2GMZqx4e44yoACLcBGAsYHQ/w256-h320/MV5BNzQyYzU3Y2MtOWY2Yy00ZGM2LTg3ZTUtMDJkZTJiMmEzMjYxXkEyXkFqcGdeQXVyMTI2NTY3NDg5._V1_.jpg[/img][/url]
Anime yang satu ini bercerita tentang Yuji Itadori yang punya tubuh yang sangat sehat dan bakat olahraga yang besar. Suatu hari teman-temannya tidak sengaja melepaskan sebuah jimat yang menarik kutukan ke sekolah mereka yang memaksa Yuji untuk memakan jimat berbentuk tangan tersebut sehingga ia kerasukan Ryomen Sukuna. Meski kerasukan, Yuji tetap dapat mengendalikan tubuhnya, sehingga Yuji pun dikirim ke Tokyo Prefectural Jujutsu High School untuk dapat mengontrol kekuatannya. Petualangan Yuji ini sangat seru untuk disimak di akhir pekan!.
4.Jojo's Bizzare Adventure
[url=https://www.SENSOR 6039612065051577182/4336288477651854876#][img]https://dl.kaskus.id/1.bp.blogspot.com/-K0Vs6kOJZhg/YVWJWbnloTI/AAAAAAAAAWg/TCZLQBB4ehcohzUz1AeLLX2gNQiBiMjAgCLcBGAsYHQ/w320-h213/jojos-bizarre-adventure-257fa76f9403a6fdd967fefc2110553e_600x400.jpg[/img][/url]
Anime lawas tapi terus berlanjut hingga tahun 2021 ini punya jalan cerita yang menarik. Bercerita tentang keluarga Joestar yang memiliki kekuatan supranatural dan harus melawan kekuatan jahat yang ada di muka bumi ini. Semua anggota keluarga Joestar memiliki jalan ceritanya masing-masing yang tentunya seru sekali jika diikuti satu persatu.Uniknya, semua anggota keluarga Joestar, jika disingkat namanya akan menjadi kata "JOJO" sehingga anime ini diberi nama Jojo's Bizzare Adventure. Jangan kaget jika selama menonton anime action yang satu ini anda akan disuguhi dengan aneka adegan pertarungan yang menarik dan heboh!
Demikian informasi yang bisa saya berikan,tunggu lagi informasi terbaru yang akan saya berikan...
0
808
3


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan