- Beranda
- Komunitas
- Games
- PUBG-M
5 Recomendasi Aplikasi Pendukung Pubg Mobile Agar Lebih Pro Saat Di Mainkan


TS
Kesehatanp1
5 Recomendasi Aplikasi Pendukung Pubg Mobile Agar Lebih Pro Saat Di Mainkan

aplikasi untuk optimalkan bermain pubg
INFO PENTING
Player Unknown’s Battlegrounds
(PUBG) Mobile merupakan game populer yang semakin digemari dan sudah di unduh 100jt lebih. Tetapi tiak semua spek ponsel dapat memainkan permainan ini secara optimal sebab pubg mobile memerlukan konektifitas yang stabil serta ram yang memadai. Tetapi saat ini sudah tersedia beragam aplikasi untuk membantu permainan Anda agar lebih nyaman dan optimal saat di mainkan. Selain itu ada juga beberapa aplikasi yang memberikan informasi seputar tips dan trik tentang senjata dan map untuk pemain baru. Berikut memberikan rekomendasi aplikasi yang dapat membantu Anda bermain PUBG Mobile.
1. Graphics Optimizer For PUBG
Aplikasi Graphics Optimizer yang satu ini berguna untuk meningkatkan kemampuan smartphone Anda dalam bermain PUBG agar tidak lag. Dalam aplikasi terdapat 3 opsi yang dapat disesuaikan dengan kemampuan ponselmu. Yang unik dalam aplikasi ini yakni mampu meningkatkan grafis dan chipset ponsel pengguna untuk bermain PUBG, sehingga gameplay lebih optimal.
2. Battlegrounds Battle Buddy
Battlegrounds Battle Buddy adalah aplikasi yang akan membantu Anda untuk memberikan informasi dan pengetahuan tentang PUBG. Aplikasi tersebut dapat menampilkan informasi lengkap seperti senjata, dari rekomendasi aksesoris sampai damage-nya. Fitur unik dalam aplikasi ini yakni dapat menampilkan lokasi pencarian loot crate dan spot favorit yang sering digunakan untuk bersembunyi oleh pemain lain.
3. OP.GG
Dan yang terakhir aplikasi bernama op.gg berguna untuk memberikan informasi yang lebih detail tentang PUBG. Anda dapat memprediksikan senjata yang harus digunakan saat mendarat di suatu tempat. Lewat aplikasi ini Anda juga dapat mengetahui kombinasi aksesori, senjata populer hingga senjata dengan rasio kemenangan tinggi. Selain itu aplikasi ini hanya berukuran sekita 15mb saja, jadi tidak terlalu menyesakan ruang penyimpanan ponsel anda. Anda juga dapat mengunduhnya secara gratis di playstore.
4. Fandom For Pubg
Aplikasi ini lebih memberikan informasi atau tips seputar PUBG dari hasil forum. Melalui fitur “Discussions” Anda dapat bertukar informasi seperti trik senjata dan map dengan pemain lain.
5. Battlegrounds Advances Graphics Tool
Aplikasi ini sudah di-support oleh 4 versi PUBG Mobile. BAGT dapat membantu pengguna bermain PUBG dengan optimal meskipun RAM dan chipset ponsel yang kecil. Dengan aplikasi ini juga dapat meningkatkan kualitas bermain seperti mencegah crash, memberikan informasi parameter grafis dan panduan video cara bermain dan menggunakan senjata dengan tepat. Jadi sekarang kamu dapat bermain PUBG dengan nyaman dan lebih optimal lagi dab mungkin kamu akan lebih pro serta mendapatkan "Chiken Dinner"
Mukhlas






vanzkenz dan 2 lainnya memberi reputasi
3
3.8K
1


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan