Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

andia25Avatar border
TS
andia25
Efek Malas Mengganti Seprai Kamar Tidur
Efek Malas Mengganti Seprai Kamar Tidur
Tak hanya dengan cara menarapkan pola hidup sehat, menjaga kesehatan tubuh sendiri dan anggota keluarga juga bisa dilakukan dengan cara sederhana seperti rutin mengganti sprai tempat tidur. Bantal, guling, sprai, selimut bahkan kasur memang harus diganti secara berkala. Mengganti seprai mungkin menjadi salah satu pekerjaan yang mudah untuk dilakukan, namun banyak orang yang masih mengabaikan.  Padahal mengganti seprai tempat tidur dapat meningkatkan kualitas tidur kita.

Berbagai penelitian yang menghimpun pendapat pakar kesehatan disimpulkan jika waktu terbaik untuk mengganti sprei adalah seminggu sekali. Hanya saja kita sering menganggapnya terlalu cepat, maka durasi sepuluh hari hingga waktu empat belas hari masih bisa di toleransi. Kalau saja sudah melebihi waktu tersebut bahkan hingga berbulan – bulan sprai kalian tidak diganti maka bersiaplah dengan berbagai gangguan kesehatan yang akan menyerang kita dan keluarga tercinta.

Alasannya….sel mati dan kotoran lainnya akan menempel pada seprai setiap kali kita tertidur. Sehingga jika kita tidak membersihkannya secara rutin ataupun berkala. Sel mati ini akan menjadi makanan yang menarik untuk tungau. Dan tungau sendiripun berisiko akan menganggu kesehatan orang yang tidur diatas kasur.

Dilansir dari Cosmopolitan, kalau saja kita masih males mengganti seprei aka nada sejumlah ancaman serius bagi kesehatan keluarga seperti berikut

1.   Jerawat

Tidur dengan make up memang tidak dianjurkan karena make up akan menempel pada seprei kita dan akan menambah dampak buruk pada wajah kita.

 

2.   Iritasi kulit dan ruam

Bakteri ataupun kotoran yang menempel pada seprai akan berakibat pada iritasi pada kulit kita dan bisa – bisa akan menyebabkan ruam pada kulit kita.

 

3.   Infeksi jamur atau bakteri

Jamur ataupun bakteri berbahaya untuk kesehatan kita dan untuk penderita asma maka lama kelamaan akan mengalami sesak nafas karena tumpukan jamur dan bakteri

4.   Kutu busuk

5.   Alergi

 
 

Diubah oleh andia25 18-08-2020 06:31
0
286
2
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan