- Beranda
- Komunitas
- Games
- Games
Profesi yang Menjanjikan, 5 Kualifikasi Untuk Menjadi Good Streamer Game Versi Ane


TS
amdar07
Profesi yang Menjanjikan, 5 Kualifikasi Untuk Menjadi Good Streamer Game Versi Ane
#AmdarGanteng




Halo agan dan sista,
Kini menjadi seorang streamers game adalah salah satu profesi yang menjanjikan. Banyak orang yang mulai mencoba peruntungan di profesi ini. Tetapi cuma sedikit yang bisa bertahan, karena menjadi streamers diperlukan komitmen tinggi. Selain itu, para streamers juga harus menemukan cara yang bagus agar disukai penonton.
Berdasarakan dari pengamatan sendiri, ane bakal bagikan 5 kualifikasi untuk menjadi streamer yang baik.
1. Bicaralah Dengan Baik Tetapi Tidak di Luar Jangkauan
Quote:
2. Ciptakan Hiburan Tersendiri
Quote:
3. Memperhatikan Hukum Budaya & Moralitas
Quote:
4. Menjadi Panutan Bagi Masyarakat
Quote:
5. Hormati Satu Sama Lain
Quote:

Itulah hal-hal yang bisa membuat kalian menjadi streamer yang baik dan dicintai oleh penonton. Semua orang bisa jadi streamer besar kok. Tetapi tergantung pada faktor-faktor lain seperti skill, teknik bermain, berbicara, menyenangkan suasana hati para penonton, dll. Bahkan gaya pakaian yang menarik perhatian bisa dengan cepat mendapatkan pengikut loh. Tetapi itu bisa merusak citra diri sendiri dalam jangka panjang.
Nah udah siap jadi streamers game? Atau ada yang sudah lama menjalani profesi ini? Yuk share pengalaman kalian di bawah sini. Entar ane up di thread utama.
Thanks and see you next thread GanSist.
Quote:






tien212700 dan 19 lainnya memberi reputasi
20
4.3K
99


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan