Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

junarariniAvatar border
TS
junararini
Aplikasi VPN Apakah AMAN atau TIDAK? Apa Saja Fungsinya?
VPN - Aplikasi Virtual Private Netwok atau VPN memang sudah tidak asing lagi oleh sebagian besar pengguna dunia internet. Apalagi untuk akses internet di indonesia sendiri masih terbilang sangat terbatas, karena masih di batasi oleh KOMINFO ( Kementrian Komunikasi dan Informatika ). Jadi tidak heran jika kita sering kali mengalami kesulitan untuk mengakses situs-situs tertentu.

Apa Keuntungan dan Kerugian Aplikasi VPN ?

Sebenarnya setiap aplikasi memiliki fungsi masing-masing yang memang sengaja dibuat untuk mempermudah setiap penggunanya. Lalu apa keuntungan dari aplikasi VPN itu sendiri ? Mungkin banyak yang bertanya-tanya apakah aman jika kita mengakses internet menggunakan aplikasi VPN?

Untuk VPN sendiri sendiri memang memiliki fungsi sebagai alat akses dalam bentuk privasi ( samaran ). Hal tersebut tentunya untuk menghindari dari berbagai macam hal yang tidak kita inginkan seperti misalnya pencurian data dan sebagainya dari orang-orang yang tidak bertanggung jawab.

Fungsi Aplikasi VPN

Aplikasi VPN memang memiliki beberapa fungsi, diantaranya sebagai berikut!

Confidentially - Sebagai metode enkripsi untuk mengecek dan mengamankan data-data

Data Intregrity- Mencegah dan Menghindari data-data yang hilang / rusak

Origin Authentication- Sebagai alat pemeriksa data yang ada, agar tidak mudah dicuri atau di palsukan


Meski VPN merupakan akses internet privasi atau secara tidak langsung dan terbilang cukup aman. Tetapi tidak menutup kemungkinnan terjadinya kerugian bagi si pengguna VPN itu sendiri, seperti tercurinya data-data penting dalam bentuk manipulasi data. Jadi tetap hati-hati yah pada saat menggunakan aplikasi VPN terutama bagi kamu yang suka menggunakan aplikasi VPN gratis. Semoga bermanfaat!

Blog : Ponselmod.com
0
561
2
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan