- Beranda
- Komunitas
- Sports
- Sports
Legenda Sepakbola yang mendapat STANDING OVATION dari lawannya, kok bisa?


TS
big5football
Legenda Sepakbola yang mendapat STANDING OVATION dari lawannya, kok bisa?
Mendapat pujian dari supporter sendiri adalah hal yang lumrah dan biasa. Tapi bagaimana jika pujian tersebut didapat dari supporter lawan? Itu pasti sebuah hal yang luar biasa.
Masih ingatkah kalian performa menawan Ronaldinho saat berhasil menggebrak Santiago Bernabeu di El Clasico 2005 dengan dua gol solo run indahnya, meliuk-liuk bagaikan penyihir bahkan berhasil mengelabui bek sekelas Michel Salgado dan Sergio Ramos saat itu. Kemenangan 0-3 bagi Barcelona pun tidak terhindarkan saat itu.
Performa menawan sepanjang laga, bahkan saat Ronaldinho ditarik keluar di babak kedua, standing ovation dari publik Madrid pun tidak terhindarkan. WOW 
Performa menawan Ronaldinho saat itu juga bahkan diapresiasi legenda Brazil yang saat itu bermain juga, Ronaldo Nazario. Dia bersama kompatriot Galacticos seperti Zidane, Beckham, casillas, sampai Robinho hanya bisa terpaku di laga tersebut. Ia pun mengakui dalam sebuah wawancara di kemudian harinya, ia cukup kesal(dengan nada bercanda) dengan performa kompatriot di Brazilnya tersebut. 


Dan yang mengejutkan, ada juga gan legenda lain yang diberikan standing ovation yang sama seperti Ronaldinho karena performa luar biasa mereka. Siapa saja ya kira-kira? Bisa ditonton di video di bawah gan
Kira-kira menurut agan-agan, apakah hal seperti ini patut dilakukan?







Dan yang mengejutkan, ada juga gan legenda lain yang diberikan standing ovation yang sama seperti Ronaldinho karena performa luar biasa mereka. Siapa saja ya kira-kira? Bisa ditonton di video di bawah gan

Kira-kira menurut agan-agan, apakah hal seperti ini patut dilakukan?
Diubah oleh big5football 27-10-2020 09:01






tien212700 dan 2 lainnya memberi reputasi
3
1.2K
13


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan