- Beranda
- Komunitas
- News
- Berita Dunia Hiburan
[Kaskus TV] LIT - Live Entertainment News, Kendall Jenner Ternyata Doyan Ngeganja


TS
lit.indonesia
[Kaskus TV] LIT - Live Entertainment News, Kendall Jenner Ternyata Doyan Ngeganja
LIT Entertainment News hari ini mengupas isu-isu entertainment dari negeri Paman Sam yang lagi rame diperbincangkan, apa saja itu?
Kendall Jenner mengakui bahwa ia mengkonsumsi ganja.. Di episode "Sibling Rivalry" bareng Kate Hudson & Oliver Hudson, Kendall bilang "Aku itu stoner, tapi nggak banyak orang yang tahu untuk pertama kalinya aku mengakui ini". Stoner adalah sebutan untuk seseorang yang merokok ganja tapi tidak membiarkan ganja mempengaruhi kehidupan mereka secara negatif.
Ratu Elizabethkecewa dengan Meghan & Harry terkait project Netflix mereka. Royal Family nggak senang dengan rencana bisnis profesional Meghan & Harry karena dikhawatirkan akun mendistraksi kerja sosial dari keluarga kerajaan yang lain.
Kate Winslet buka suara terkait penyesalan dia karena pernah bekerja bareng Woody Allen & Roman Polanski. Di suatu interview virtual Winslet bilang "What the fuck?". Nama besar Polanski & Allen hancur di Hollywood akibat terbukti melakukan pelecehan seksual.
Semua highlight berita hiburan Amerika Serikat di atas bisa Agan & Sista tonton live delay di Kaskus TV hari ini jam 10.00 - 11.00!
All The Tea, All The Time






hendrikchunz dan 6 lainnya memberi reputasi
7
1.6K
15


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan