Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

riyan212895Avatar border
TS
riyan212895
Piranti Hikmah
Ekspektasi membuat manusia mengharapkan sesuatu yang belum pasti. Segala hal yang bersifat tidak pasti adalah awal dari kesedihan dan bahkan kekecewaan. Setiap kali berbuat baik, kita berekspektasi untuk juga diperlakukan sama oleh orang lain. Setiap kali berkorban, tidak jarang kita berekspektasi untuk dihargai oleh manusia lain. Padahal, Allah SWT sudah mengingatkan kepada kita semua bahwa sangat jarang sekali hamba-Nya yang mau bersyukur.
Setelah orang yang kamu tolong justru malah menikammu, kamu akan membatin :
“Kalau dipikir lagi, kenapa ya waktu itu saya berbuat baik? Atau, kenapa ya saya bisa-bisanya mengorbankan hal-hal ini untuk orang lain?”
Agar kecewa tak terus menghampiri, kamu harus berhenti berekspektasi pada sesuatu yang belum pasti. Kalau mau bantu orang, bantu aja dengan niat tulus ikhlas karena Allah, jangan melekat (apabila berbuat baik, jangan ngarepin orang lain juga akan melakukan hal demikian).
Jangan berekspektasi pada manusia manapun. Apabila berbuat baik, maka niatnya karena Allah aja.



0
413
2
Thread Digembok
Urutan
Terbaru
Terlama
Thread Digembok
Komunitas Pilihan