Kaskus

Automotive

RacerScramblerAvatar border
TS
RacerScrambler
Salut, Body Kit "Karma" Buatan Indonesa Ini Dijual 3000 Dollar Gan !
Salut, Body Kit "Karma" Buatan Indonesa Ini Dijual 3000 Dollar Gan !

Gelaran perdana Indonesia Modification Expo (IMX) 2018 sukese terselangara dengan baik gan...sekadar informasi, ajang ini merupakan pameran modifikasi pertama yang dihelat di Indonesia.

Konsep-konsepnya mengikuti SEMA yang ada di Las Vegas, Amerika Serikat. Namun tahap awal IMX sendiri masih berpusat menyatukan pelaku modifikasi dengan para aftermarket lokal.

Banyak hal mengejutkan selama dua hari berlangsungnya IMX di Balai Kartini kemarin gan...salah satunya adalah dengan peluncuran Body Kit bertajuk "Karma" yang dibuat khusus untuk Toyota 86.

Jubah sporty ini digarap secara lokal oleh tunner Kiki Anugrah. Dia berkolaborasi dengan desainer asal Amerika. Menariknya lagi, body kit ini diproduksi massal untuk dijual lagi di Amerikan kan...emoticon-Metal
Salut, Body Kit "Karma" Buatan Indonesa Ini Dijual 3000 Dollar Gan !

Keren kan gan, barang buatan dalam negeri bisa dipasarin hingga keluar negeri. Bahkan tanpa campur tangan pemerintah loh gan...

Harganya juga cukup fantastiskan, satu set Body Kit Karma ini dibanderol sebesar 3.000 Dollar Amerika. Kalau dicairkan dalam rupiah, kisaranya sekitar Rp 44 jutaan.

Penjualannya terdiri dari bumper depan, spliter, side skirt bumper belakang, fender, over vender, dan ducktail. Dari sisi komposisi, body kit cocok digunakan bagi pecinta aliran stance. 
Salut, Body Kit "Karma" Buatan Indonesa Ini Dijual 3000 Dollar Gan !

Body kit KARMA memiliki keunggulan tersendiri dengan lekukan-lekukan khas. Dimana semua fungsi dan performa body kit ini sudah diperhitungkan dengan matang....pokoknya joss lah gan, dan yang paling penting wajib angkat topi untuk produk lokal Indonesia...emoticon-Cendol Gan



0
3.6K
0
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan