Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

iminimin7719Avatar border
TS
iminimin7719
14 Nama Perusahaan Luar Negeri yang Bikin Ngakak Jika Ada di Indonesia
Nama adalah sebuah harapan dan doa. Pemilihan nama biasanya tidak sembarangan, apalagi pemilihan nama untuk perusahaan. Setiap orang pasti menginginkan nama terbaik jika ingin menamai perusahaan atau bisnisnya. Karena dari nama tersebutlah bisnisnya bisa cepat dikenal oleh masyarakat, dan bisa mempengaruhi citra perusahaannya.

Di berbagai belahan dunia ternyata ada beberapa nama perusahaan yang menarik di telinga orang Indonesia. Mungkin di negara asal mereka, nama-nama perusahaan ini biasa saja, namun jika disebutkan oleh orang Indonesia pasti akan menimbulkan penafsiran yang berbeda.

Tapi kalau diperhatikan nama-nama perusahaan berikut ini bikin ngakak loh gan.

#1
14 Nama Perusahaan Luar Negeri yang Bikin Ngakak Jika Ada di Indonesia
Andai perusahaan ini lokasinya di Indonesia. Bayangin aja kalau ente kerja di sana, terus ada yang nanyain.. "Eh bro udah ga nganggur lagi ya, kerja di mana sekarang Bro?"
~ "Alhamdulilah, Sekarang ane kerja di Ent*d" emoticon-Big Grinemoticon-Big Grinemoticon-fuck3

#2
14 Nama Perusahaan Luar Negeri yang Bikin Ngakak Jika Ada di Indonesia
Perusahaan yang memproduksi korek gas ini sepertinya sudah terkenal di Indonesia. Padahal namanya agak absurd bagi anak muda, tapi kadang orang-orang mengabaikannya.

#3
14 Nama Perusahaan Luar Negeri yang Bikin Ngakak Jika Ada di Indonesia
Tempix adalah perusahaan asal swedia yang menjual produk frozen food. Di Swedia sana sepertinya gak ada masalah dengan pemilihan nama perusahaannya, tapi kalau di Indonesia auto jadi bulan-bulanan warga nih.

#4
14 Nama Perusahaan Luar Negeri yang Bikin Ngakak Jika Ada di Indonesia
Dari melihat namanya saja mungkin otak orang Indonesia akan langsung konek. Padahal ini adalah perusahaan IT pembuat software.

#5
14 Nama Perusahaan Luar Negeri yang Bikin Ngakak Jika Ada di Indonesia
Perusahaan elektronik ini mempunyai nama yang unik dan tabu bagi orang Indonesia. Ngerti kan maksud ane?

#6
14 Nama Perusahaan Luar Negeri yang Bikin Ngakak Jika Ada di Indonesia
Jangan salah paham dulu, perusahaan ini gak jual celana dalam. Namanya doang yang Sempac, tapi usahanya bergerak di bidang teknologi.

#7
14 Nama Perusahaan Luar Negeri yang Bikin Ngakak Jika Ada di Indonesia
Namanya bikin gatal ya gan, wkwk.

#8
14 Nama Perusahaan Luar Negeri yang Bikin Ngakak Jika Ada di Indonesia
Kasian sih namanya, tapi ini adalah perusahaan besar di bidang desain.

#9
14 Nama Perusahaan Luar Negeri yang Bikin Ngakak Jika Ada di Indonesia
Yang keterima bekerja di perusahaan Bego ini sudah pasti adalah mereka yang punya integritas tinggi. Lihatlah dari foto di atas, sepertinya mereka sangat bangga menjadi orang-orang Bego.

#10
14 Nama Perusahaan Luar Negeri yang Bikin Ngakak Jika Ada di Indonesia
Perusahaan ini menjual berbagai jenis perabotan dapur. Mungkin kamu berniat menghadiahi calon mertua seperangkat perabotan dapur merk ini?

#11
14 Nama Perusahaan Luar Negeri yang Bikin Ngakak Jika Ada di Indonesia
Jika beredar di Indonesia, sudah pasti produk dari perusahaan ini akan menjadi perbincangan hangat di tongkrongan para lelaki +62.

#12
14 Nama Perusahaan Luar Negeri yang Bikin Ngakak Jika Ada di Indonesia
Tenang Gan, mereka yang bekerja di perusahaan ini bukanlah predator seksual.

#13
14 Nama Perusahaan Luar Negeri yang Bikin Ngakak Jika Ada di Indonesia
Ada yang mau melamar kerja di perusahaan ini?

#14
14 Nama Perusahaan Luar Negeri yang Bikin Ngakak Jika Ada di Indonesia
Namanya bikin pikiran melayang jauh emoticon-Frown


Itulah 14 nama perusahaan luar negeri yang kocak bagi orang Indonesia. Semoga daftar perusahaan yang TS sebutkan di atas makin maju karena secara tak langsung nama mereka telah menjadi penghibur para warga +62.

Konten di atas cuma untuk hiburan ya guys, TS sama sekali tidak berniat menjelekkan nama perusahaan di atas.
emoticon-Nyepi
Mena

Sumber foto: liputan6.com, boombastis.com, hipwee.com
Diubah oleh iminimin7719 02-08-2020 12:19
mapaygawir
badbironk
SoupAyam
SoupAyam dan 54 lainnya memberi reputasi
55
114.6K
205
GuestAvatar border
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Komunitas Pilihan