- Beranda
- Komunitas
- Entertainment
- The Lounge
7 Negara Dengan Pengguna Instagram Terbanyak di Dunia, Indonesia Nomor Berapa Gan?


TS
cintadine
7 Negara Dengan Pengguna Instagram Terbanyak di Dunia, Indonesia Nomor Berapa Gan?
Instagram pada awalnya muncul sebagai sosial media yang dikhususkan untuk tempat berbagi hasil fotografi dan hanya dirilis untuk iOS. Namun karena popularitasnya, Instagram akhirnya merilisnya di Android dan platform ini dibeli oleh Facebook. Seiring dengan perkembangan teknologi smartphone yang semakin meluas, pengguna Instagram pun semakin banyak dan akhirnya seperti sekarang di mana sosmed ini nampaknya sudah berubah fungsi yang tadinya sekedar untuk berbagi kreasi fotografi menjadi tak ubahnya tempat beraneka macam sharing mulai dari video pendek, jualan, hingga menjadi ajang pamer.
Berbicara mengenai pengguna terbanyak di Instagram, Indonesia menjadi salah satu dengan pengguna aktif terbanyak di platform ini. Lalu, negara mana sajakah yang termasuk tujuh besar negara pengguna Instagram terbanyak. Berikut adalah ulasannya berdasarkan data dari situs Statista.
1. Amerika Serikat
Amerika Serikat sebagai negara asal Instagram menjadi yang paling banyak penduduknya menggunakan sosial media berbagi foto ini. Sejak awal diluncurkan sebelum dibeli oleh Facebook, Instagram memang digandrungi warga AS terlebih saat itu IG hanya bisa diakses oleh pengguna iOS. Jumlah pengguna IG di Amerika Serikat hingga April 2020 berdasarkan data Statista adalah sekitar 120 juta pengguna.
2. India
Negara yang penduduknya terbesar kedua di dunia ini memang hobi dalam bersosial media. Masyarakat India juga hobi dalam menggunakan Instagram. Terhitung hingga April 2020, ada 88 juta pengguna asal India terdaftar di Instagram. Namun secara persentase jumlah itu tidak terlalu besar karena jumlah penduduk India mencapai lebih dari satu milyar orang.
3. Brazil
Brazil tak hanya negara yang terkenal dengan sepakbolanya namun juga sebagai negara berkembang yang jumlah penduduknya masuk dalam 10 besar negara dengan populasi terbanyak. Di Instagram sendiri, terdapat 82 juta pengguna asal Brazil dan jadi negara Amerika Selatan yang paling banyak pengguna di IG.
4. Indonesia
Ya, Indonesia sebagai negara nomor empar populasi terbanyak di dunia selalu masuk dalam jajaran atas pengguna sosmed terbanyak. Termasuk Instagram. Orang Indonesia memang suka main smartphone dan sosmed dan kerap termakan berita hoax. Namun khusus di Instagram, kebiasaan orang Indonesia adalah pamer atau hanya sekedar mengikuti tren saja. Pengguna Instagram di Indonesia sekitar 64 juta pengguna menurut data hingga April 2020.
5. Rusia
Negara yang dulunya Uni Soviet dan terlibat perang dingin dengan AS ini adalah salah satu pengguna Instagram terbanyak di dunia dengan 46 juta pengguna. Negara terluas di dunia ini kini tak dikategorikan sebagai negara maju melainkan menjadi negara berkembang setelah Soviet runtuh. Dulu Rusia juga bersaing dengan AS dalam berbagai hal namun sekarang semuanya sudah berubah.
6. Turki
Turki penduduknya tidak terlalu banyak dan tidak masuk dalam sepuluh besar negara dengan populasi terbanyak. Namun pengguna Instagram dari Turki terbilang banyak yaitu sekitar 46 juta pengguna. Turki dikenal sebagai negara Asia yang letak geografisnya terletak di antara Eropa dan Asia.
7. Jepang
Menjadi negara maju yang masyarakatnya cukup rajin bersosial media. Selain menggemari Twitter, orang-orang Jepang juga hobi dalam berinstagram ria. Pengguna Instagram di Jepang adalah sekitar 31 juga pengguna yang banyak di antaranya adalah berusia muda dan remaja.
Itu dia gan ketujuh negara yang paling banyak menggunakan Instagram di dunia. Gimana nih menurut agan?
Berbicara mengenai pengguna terbanyak di Instagram, Indonesia menjadi salah satu dengan pengguna aktif terbanyak di platform ini. Lalu, negara mana sajakah yang termasuk tujuh besar negara pengguna Instagram terbanyak. Berikut adalah ulasannya berdasarkan data dari situs Statista.
1. Amerika Serikat

Amerika Serikat sebagai negara asal Instagram menjadi yang paling banyak penduduknya menggunakan sosial media berbagi foto ini. Sejak awal diluncurkan sebelum dibeli oleh Facebook, Instagram memang digandrungi warga AS terlebih saat itu IG hanya bisa diakses oleh pengguna iOS. Jumlah pengguna IG di Amerika Serikat hingga April 2020 berdasarkan data Statista adalah sekitar 120 juta pengguna.
2. India

Negara yang penduduknya terbesar kedua di dunia ini memang hobi dalam bersosial media. Masyarakat India juga hobi dalam menggunakan Instagram. Terhitung hingga April 2020, ada 88 juta pengguna asal India terdaftar di Instagram. Namun secara persentase jumlah itu tidak terlalu besar karena jumlah penduduk India mencapai lebih dari satu milyar orang.
3. Brazil

Brazil tak hanya negara yang terkenal dengan sepakbolanya namun juga sebagai negara berkembang yang jumlah penduduknya masuk dalam 10 besar negara dengan populasi terbanyak. Di Instagram sendiri, terdapat 82 juta pengguna asal Brazil dan jadi negara Amerika Selatan yang paling banyak pengguna di IG.
4. Indonesia

Ya, Indonesia sebagai negara nomor empar populasi terbanyak di dunia selalu masuk dalam jajaran atas pengguna sosmed terbanyak. Termasuk Instagram. Orang Indonesia memang suka main smartphone dan sosmed dan kerap termakan berita hoax. Namun khusus di Instagram, kebiasaan orang Indonesia adalah pamer atau hanya sekedar mengikuti tren saja. Pengguna Instagram di Indonesia sekitar 64 juta pengguna menurut data hingga April 2020.
5. Rusia

Negara yang dulunya Uni Soviet dan terlibat perang dingin dengan AS ini adalah salah satu pengguna Instagram terbanyak di dunia dengan 46 juta pengguna. Negara terluas di dunia ini kini tak dikategorikan sebagai negara maju melainkan menjadi negara berkembang setelah Soviet runtuh. Dulu Rusia juga bersaing dengan AS dalam berbagai hal namun sekarang semuanya sudah berubah.
6. Turki

Turki penduduknya tidak terlalu banyak dan tidak masuk dalam sepuluh besar negara dengan populasi terbanyak. Namun pengguna Instagram dari Turki terbilang banyak yaitu sekitar 46 juta pengguna. Turki dikenal sebagai negara Asia yang letak geografisnya terletak di antara Eropa dan Asia.
7. Jepang

Menjadi negara maju yang masyarakatnya cukup rajin bersosial media. Selain menggemari Twitter, orang-orang Jepang juga hobi dalam berinstagram ria. Pengguna Instagram di Jepang adalah sekitar 31 juga pengguna yang banyak di antaranya adalah berusia muda dan remaja.
Itu dia gan ketujuh negara yang paling banyak menggunakan Instagram di dunia. Gimana nih menurut agan?

Quote:
/





Nikita41 dan 3 lainnya memberi reputasi
4
1.9K
17


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan