KOMUNITAS
Pengumuman! Telah hadir KASKUS GPT: Fitur yang membantu Gan/Sis menulis thread dengan Cepat. Daftar Beta Tester
Home / FORUM / All / News / English /
Translation thread request English<->Indonesia. ONLY HERE!
KASKUS
51
244
https://www.kaskus.co.id/thread/000000000000000012804356/translation-thread-request-englishindonesia-only-here

Translation thread request English<->Indonesia. ONLY HERE!

Tampilkan isi Thread
Halaman 467 dari 469
Quote:


Yes it is based on song lyrics,
This is the context
I came in like a wrecking ball
"I never hit so hard in love"
All I wanted was to break your walls
All you ever did was wreak me
Yeah, you wreck me.
profile-picture
chris.p.duck memberi reputasi
Quote:


Kalau pengen translate ...
Kapan makan daging gimana ?
Atau kapan bakar-bakar
profile-picture
chris.p.duck memberi reputasi
Lihat 1 balasan
Memuat data ...
1 - 0 dari 1 balasan
Numpang nanya bang, ini artinya apa ya
"the hungry man will set small store by liberty or many elements of welfare"

Saya kurang ngerti yang dimaksud dengan "liberty" dan konteksnya itu kemana?

Kalimat panjangnya itu gini
"Just as life is essential to the enjoyment of all human values, so the necessities of life must first be satisfied; the hungry man will set small store by liberty or many elements of welfare."
profile-picture
chris.p.duck memberi reputasi
Lihat 1 balasan
Memuat data ...
1 - 0 dari 1 balasan
Translation thread request English<->Indonesia. ONLY HERE!

Masyarakat yang tidak terpenuhi kebutuhan/hajat hidupnya (hungry) akan menjual/melepaskan/merelakan/membebaskan apa yang dimiliki/kesejahteraannya. Kegagalan sistem politik dalam memastikan/menyediakan keamanan atau kebutuhan dasar (kepada masyarakatnya) tidak dapat dianggap sebagai sistem yang baik (sangat berkembang secara harfiah) meskipun sistem tersebut telah menjamin kebebasan/kemerdekaan masyarakatnya.

Quote:


profile-picture
chris.p.duck memberi reputasi
Maaf mengganggu semua
Ada yang punya informasi untuk job translation?
Tempat kerja saya sebulan ini sudah ditutup sementara karena wabah coronavirus ini dan saya butuh job untuk bayar tagihan2 jika bulan ini sama sekali ga ada job saya bisa diusir dari tempat tinggal saya karena ga bisa bayar. Mohon bantuannya
profile-picture
chris.p.duck memberi reputasi
Lihat 1 balasan
Memuat data ...
1 - 0 dari 1 balasan
Hi all, how's life?
Actually, I just found this thread, and I wanted to ask help for correcting my translation.
Unfortunately, after I read the rules, maximum translation is only one paragraph..
So, I think, I will only introduce myself, I'm Ron, a newbie translator from surabaya..
nice to meet you here...
emoticon-Nyepi
emoticon-Traveller
profile-picture
chris.p.duck memberi reputasi
Lihat 2 balasan
Memuat data ...
1 - 0 dari 2 balasan
Quote:


hi, hows papuma?


Quote:


yes sir...


Lihat 1 balasan
Memuat data ...
1 - 0 dari 1 balasan
Quote:


where do u live?
Jombang? city? or near bondowoso?
Lihat 1 balasan
Memuat data ...
1 - 0 dari 1 balasan
Quote:

okeee

why i know jombang ?
because => much people know that place

delpos
Diubah oleh 5agittarius
ini khusus satu paragraf aja ya translatenya?
profile-picture
chris.p.duck memberi reputasi
approximately one paragraph
> but you can always attach a new post once your previous ones have been resolved
emoticon-Angkat Beer
selamat sore teacher2 skalian saya mau nanya

- Apakah memungkinkan kalau saya ubah jadwal meetingnya? bisa kan saya cepetin / undurin 2 jam ?
is it possible to change the schedule meeting ? can i fast / late for 2 hours ?

- Saya mau pulangnya di cepetin 1 hari pas trip besok
i'd like to go back faster 1 day for my trip tommorow

- Lisa mau pulangnya 2 hari lebih lama dari yg direncanakan
Lisa want extend 2 days from the planned

- Toko roti itu bukanya di undur 3 hari lebih lama
The bakery shop will open 3 days more late


Tengkiu Teacher2 skalian tolong perbaiki inggris ku yg bad
Lihat 3 balasan
Memuat data ...
1 - 0 dari 3 balasan
Jejak

emoticon-Traveller
hello teacher2

how say this sentences is
- bagaimana jika saya telat bayar atau waktu bayarnya terlewat ? apakah ada denda ?
how if i pay late or the time has passed ? is there any penalty ?

thank you sir #staysafe
Diubah oleh HambergerSapi
Lihat 1 balasan
Memuat data ...
1 - 0 dari 1 balasan


Quote:


Kalo mau nulis soal perbandingan dalam bahasa Inggris ada aturan spesifik tentang waktu dan level kemungkinan yang akan terjadi, mungkin atau sama sekali tidak mungkin, dengan kata lain, mustahil. Ini semua ada aturan masing-masing. Cuma biar mudah langsung saja

'If I were to pay it after the due date, would there be any extra fees / any penalty? '

atau

'If I paid it late, would there be a late fee?'


Quote:


lebih enak 'What if I am paying it/the fees late.....'
profile-picture
profile-picture
greengeckoijo1 dan datalk memberi reputasi

Ask

Selamat siang gan sis

Mau nanya kalo ini inggrisnya bener ga ya

Sebelumnya saya sudah menempuh pelatihan tersebut tetapi saya mengundurkan diri jadi ga dapat sertifikat

=

I've been passed/ though/take that course but i retire/pass before, so i dont get a certified

Kalo mengundurkan diri harus selalu retire atau ad yg lain ya konteksnya sekolah

Trims gansis
Lihat 2 balasan
Memuat data ...
1 - 0 dari 2 balasan
Hi Gan & Sis,

Please help me to check the sentence below. emoticon-Malu (S)

Saya seorang koki yang pernah membuat resep-resep unik untuk merek multinasional, tapi sekarang fokus di merek lokal.

I'm a chef who had created unique recipes for multinational brand, but currently focusing on local brand."

Is it correct ?

Thank you.
Lihat 2 balasan
Memuat data ...
1 - 0 dari 2 balasan
*****
Diubah oleh marywiguna13
Lihat 2 balasan
Memuat data ...
1 - 0 dari 2 balasan
misi, nanya dikit
kalu mau menjelaskan kalau dulu kita telah bekerja ketika sedang belajar untuk kuliah s1 bahasa inggrisnya gimana ya ?
sekarang udah ga kerja lagi disitu + udah selesai kuliahnya

i worked while studying for my bachelor's degree ?
While I’ve studied at the university, I’ve been working in ..... ?
i was working while studying for my bachelor's degree ?
apa ada yg lain emoticon-Peace
thanks emoticon-Cendol (S)
Diubah oleh nemikaze
Lihat 2 balasan
Memuat data ...
1 - 0 dari 2 balasan
Halaman 467 dari 469


×
© 2023 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved
Ikuti KASKUS di