trisusanto14Avatar border
TS
trisusanto14
Video Detik-detik Anak Krakatau Erupsi Ditengah Badai Virus Corona
Telah terdengar suara gemuruh di tengah malam yang terdengar hingga beberapa daerah di jabodetabek hingga ke Palembang, selang beberapa waktu BMKG provinsi lampung mengupdate informasi prihal status gunung krakatau.

Pantauan erupsi Gunung Anak Krakatau pada CCTV milik Pusat Vulkanologi Mitigasi Bencana Geologi (PBMBG) 10 April 2020 pukul 23.13 s/d 23.44 wib.. .
.
Telah terjadi erupsi G. Anak Krakatau, Lampung pada tanggal 10 April 2020 pukul 21:58 WIB dengan tinggi kolom abu teramati ± 200 m di atas puncak (± 357 m di atas permukaan laut). Kolom abu teramati berwarna kelabu dengan intensitas sedang hingga tebal condong ke arah selatan. Erupsi ini terekam di seismogram dengan amplitudo maksimum 40 mm dan durasi ± 1 menit 12 detik.

{thread_title}

rekaman cctv erupsi gunung krakatau.
.
Telah terjadi erupsi G. Anak Krakatau, Lampung pada tanggal 10 April 2020 pukul 22:35 WIB dengan tinggi kolom abu teramati ± 500 m di atas puncak (± 657 m di atas permukaan laut). Kolom abu teramati berwarna kelabu dengan intensitas sedang hingga tebal condong ke arah utara. Erupsi ini terekam di seismogram dengan amplitudo maksimum 40 mm dan durasi ± 38 menit 4 detik.

Saat ini G. Anak Krakatau berada pada Status Level II (Waspada) dengan rekomendasi tidak diperbolehkan mendekati kawah dalam radius 2 km dari kawah

SUMBER DATA : KESDM, Badan Geologi, PVMBG

menurut penuturan waraganet banyak mendengar suara dentuman di tengah malam hinggabke bekasi, bogor hingga ke palembang. bahkan menurut penuturan salah satu netizen di sekitaran Rajabasa Bandar Lampung mencium bau belerang


Bahkan ada yang menulis belumlah selesai corona sekarang datang lagi anak krakatau, kini semuanya sedang terjadi banyak musibah di tahun 2020 di awali dangan banjir di malam tahun baru lalu di lanjutkan dengan corona yang belum berkesudahan sekarang mulai terbangunnya anak krakatau yang sedang mencari ibunya di tengah malam, semuanya memang sudah menjadi rencana Tuhan semata mendekati puasa dan larangan mudik lebaran, dengan peristiwa ini menjadi acuan bahwa urungan mudik lebaran dan sayangi keluarga karena virus dan ancaman gunung krakatau di selat sunda.
anasabila
anasabila memberi reputasi
1
991
3
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Komunitas Pilihan