- Beranda
- Komunitas
- Food & Travel
- Cooking & Resto Guide
Cintaku Disambal Setan


TS
lenitan
Cintaku Disambal Setan
Bismillah ....
Assalamu'alaikum ... gansist dan sahabat kaskus, ketemu lagi nih sama Lenitan. Selamat datang di trit ane ya, sahabatku semua🤗
Wah ... Apa sih itu, cintaku disambal setan ? Eits ... Jangan salah paham dulu ya, gansist, bukan setan ini 😈 ya say .... Tapi setan yang di bawah ini👇

Nah ... itu dia, yang ane maksud. Di daerahku cabe ini dipanggil cabe setan gansist, karena rasa pedasnya itu luar biasa sekali pedasnya.
Berbanding 1 cabe setan pedasnya = 4 cabe rawit atau 7 cabe merah😅 makanya masyarakat Batam manggil cabe itu dengan sebutan cabe setan gansist. Harganya 1 kg =Rp 90.000,-
So, sudah tahu kan, kita lanjut lagi ya ... gansist.
Bagi pencinta sambal, rasa pedas itu, sangatlah penting, bahkan harus banget. Bila makan tanpa sambal, makanpun terasa hambar.
Iya khan ... Khan? seperti cintaku yang terasa hambar tanpa kamu ... Iya tanpa kamu😂😂😂(pakai ngebucin pula nih)
Skip dulu ngebucinya😅
Gansist yang ganteng dan cantik, ane ada resep sambal nih ... mau berbagi sama ente semua. Sambal ini ala leni, ane suka sambal ini, murni hanya pakai cabe setan. Mudah sekali bikinnya, bahannyapun mudah didapat, tidak pakai ribet, tidak pakai lama eksekusinya😂
Barangkali bisa di coba, mumpung masih stay at home 😍
Ayo cuusss ...
1) Semua bahan diuleg, pakai cobek atau gilingan cabe. Kecuali jeruk nipis dan minyak. Ingat ya gansist diuleg-uleg, seperti hatimu yang kuuleg dengan cintaku😂(asiik, ngebucin lagi)
2) Tahap terakhir tambahkan minyak panas, aduk rata dan peras sedikit air jeruk sambal/jeruk nipis.
Taraa ... sambal siap dihidangkan, cocok sekali dipadukan dengan ayam goreng, ikan goreng, tahu dan tempe. Tidak lupa lalapannya ya gansist, seperti aku tidak akan lupa padamu ... Saiful jamil😂😍😘(lagi-lagi).
Cus ... kita lihat resep ke dua yuk gansist.
Sambal mangga ini resep ala ane juga gansist, kebetulan di depan rumah ada pohon mangga. So gratis ... tis, tidak perlu beli lagi🤗
Intip resepnya yuk, gansist, apa saja sih yang dibutuhkan.
Caranya:
1) Diuleg semua bahan, kecuali mangga.
2) Setelah bahan cabe halus tambahkan irisan mangga.
3) Aduk sampai rata, tidak lupa di cicip rasanya ya gansist.
Nah, ini hasilnya gansist, efek cahaya, ini fotonya ane ambil di tempat terang sedangkan yang tadi saat eksekusi di tempat rada gelap. Yah ... Tidak apa-apalah, biarpun gelap, cintamu selalu menerangi hatiku ... ahaaiii😍😂(ngebucin lagi)
Skip lagi ....
Agan dan sista, ane sertakan juga beberapa macam sambal dari berbagai daerah. Lanjut yuk kita lihat ragam jenisnya apa saja.
Sambal ini sering kita jumpai di warung nasi ayam penyet, yakan gansist, dan tetap pakai tomat merah.
Sambal ini hampir sama dengan sambal terasi biasa, hanya tomatnya yang beda. Di gambar ini pakai tomat hijau dan diiris-iris.
Sambal bajak ini berasal dari Jawa Timur, sambal bajak ini diracik dengan rempah seperti daun salam, serai, dan lengkuas dan dimasak hingga matang. Untuk tingkat kepedasan sesuai selera masing-masing ya gansist.
Sambal ini berasal dari daerah Bali, tidak digerus ya, gansist, jadi mentah semua.
Sesuai namanya sambal ini dari daerah Lampung gansist pedasnya foll. Sambal ini rasanya asam karena pakai cuka serta pedas manis dan aroma bawang putihnya pun terasa, so yg suka pedas silahkan coba.
Sambal ini, bisa dikreasikan dengan berbagai macam bahan loh gansist, bisa ditambahkan dengan tahu, tempe, kentan dan jenkol, onde mande lamak bana yo kan gansist😘
Okey, gansist, selesai sudah perkenalan dengan aneka sambal dari berbagai daerah, silahkan di eksekusi ya. Apalagi dalam kondisi saat ini, sangat dibutuhkan makanan yang seteril, untuk tubuh yang sehat dan kuat dalam melawan wabah. Tentunya dari masakan kita sendiri🤗
Sampai jumpa lagi di trit ane berikutnya, salam kaskus🙏 salam gansist semua🙏 salam junker 🙏
Terima kasih
Wassalamu'alaikum 🙏
Assalamu'alaikum ... gansist dan sahabat kaskus, ketemu lagi nih sama Lenitan. Selamat datang di trit ane ya, sahabatku semua🤗
Wah ... Apa sih itu, cintaku disambal setan ? Eits ... Jangan salah paham dulu ya, gansist, bukan setan ini 😈 ya say .... Tapi setan yang di bawah ini👇

Cabe setan
[/QUOTE]Nah ... itu dia, yang ane maksud. Di daerahku cabe ini dipanggil cabe setan gansist, karena rasa pedasnya itu luar biasa sekali pedasnya.
Berbanding 1 cabe setan pedasnya = 4 cabe rawit atau 7 cabe merah😅 makanya masyarakat Batam manggil cabe itu dengan sebutan cabe setan gansist. Harganya 1 kg =Rp 90.000,-
So, sudah tahu kan, kita lanjut lagi ya ... gansist.
Bagi pencinta sambal, rasa pedas itu, sangatlah penting, bahkan harus banget. Bila makan tanpa sambal, makanpun terasa hambar.
Iya khan ... Khan? seperti cintaku yang terasa hambar tanpa kamu ... Iya tanpa kamu😂😂😂(pakai ngebucin pula nih)
Skip dulu ngebucinya😅
Gansist yang ganteng dan cantik, ane ada resep sambal nih ... mau berbagi sama ente semua. Sambal ini ala leni, ane suka sambal ini, murni hanya pakai cabe setan. Mudah sekali bikinnya, bahannyapun mudah didapat, tidak pakai ribet, tidak pakai lama eksekusinya😂
Barangkali bisa di coba, mumpung masih stay at home 😍
Ayo cuusss ...
Quote:
Spoiler for :
Quote:
1) Semua bahan diuleg, pakai cobek atau gilingan cabe. Kecuali jeruk nipis dan minyak. Ingat ya gansist diuleg-uleg, seperti hatimu yang kuuleg dengan cintaku😂(asiik, ngebucin lagi)
Quote:
2) Tahap terakhir tambahkan minyak panas, aduk rata dan peras sedikit air jeruk sambal/jeruk nipis.
Taraa ... sambal siap dihidangkan, cocok sekali dipadukan dengan ayam goreng, ikan goreng, tahu dan tempe. Tidak lupa lalapannya ya gansist, seperti aku tidak akan lupa padamu ... Saiful jamil😂😍😘(lagi-lagi).
Cus ... kita lihat resep ke dua yuk gansist.
Quote:
Sambal mangga ini resep ala ane juga gansist, kebetulan di depan rumah ada pohon mangga. So gratis ... tis, tidak perlu beli lagi🤗
Intip resepnya yuk, gansist, apa saja sih yang dibutuhkan.
Quote:
Spoiler for :
Caranya:
1) Diuleg semua bahan, kecuali mangga.
Quote:
2) Setelah bahan cabe halus tambahkan irisan mangga.
Quote:
3) Aduk sampai rata, tidak lupa di cicip rasanya ya gansist.
Quote:
DokpriNah, ini hasilnya gansist, efek cahaya, ini fotonya ane ambil di tempat terang sedangkan yang tadi saat eksekusi di tempat rada gelap. Yah ... Tidak apa-apalah, biarpun gelap, cintamu selalu menerangi hatiku ... ahaaiii😍😂(ngebucin lagi)
Skip lagi ....
Agan dan sista, ane sertakan juga beberapa macam sambal dari berbagai daerah. Lanjut yuk kita lihat ragam jenisnya apa saja.
Quote:
Sambal ini sering kita jumpai di warung nasi ayam penyet, yakan gansist, dan tetap pakai tomat merah.
Quote:
Sambal ini hampir sama dengan sambal terasi biasa, hanya tomatnya yang beda. Di gambar ini pakai tomat hijau dan diiris-iris.
Quote:
Sambal bajak ini berasal dari Jawa Timur, sambal bajak ini diracik dengan rempah seperti daun salam, serai, dan lengkuas dan dimasak hingga matang. Untuk tingkat kepedasan sesuai selera masing-masing ya gansist.
Quote:
Sambal ini berasal dari daerah Bali, tidak digerus ya, gansist, jadi mentah semua.
Quote:
Sesuai namanya sambal ini dari daerah Lampung gansist pedasnya foll. Sambal ini rasanya asam karena pakai cuka serta pedas manis dan aroma bawang putihnya pun terasa, so yg suka pedas silahkan coba.
Quote:
sumber googleSambal ini, bisa dikreasikan dengan berbagai macam bahan loh gansist, bisa ditambahkan dengan tahu, tempe, kentan dan jenkol, onde mande lamak bana yo kan gansist😘
Okey, gansist, selesai sudah perkenalan dengan aneka sambal dari berbagai daerah, silahkan di eksekusi ya. Apalagi dalam kondisi saat ini, sangat dibutuhkan makanan yang seteril, untuk tubuh yang sehat dan kuat dalam melawan wabah. Tentunya dari masakan kita sendiri🤗
Sampai jumpa lagi di trit ane berikutnya, salam kaskus🙏 salam gansist semua🙏 salam junker 🙏
Terima kasih
Wassalamu'alaikum 🙏
Diubah oleh lenitan 13-04-2020 07:38






nona212 dan 41 lainnya memberi reputasi
42
3.5K
182


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan