- Beranda
- Komunitas
- Games
- Komunitas Boardgame Kaskus
Surabaya Community Fest 2020 "GamerVerse"


TS
kunyukwanto
Surabaya Community Fest 2020 "GamerVerse"

Hai agan sista gamers di manapun kalian berada. Ada event keren banget nih buat mengisi weekend kamu, yang berjudul
SURABAYA COMMUNITY FEST 2020 "GAMERVERSE"
Quote:
Di Event ini kita bisa bernostalgia dengan konsol - konsol game seri klasik sekaligus bermain bersama komunitas gamer selama 4 hari berturut - turut loh. Komunitas - komunitas yang meramaikan diantaranya :
- Komunitas Nintendoland
- Komunitas Tekken Surabaya
- Drop The Cap (Komunitas Fighting Game Surabaya)
- Komunitas Pokemon Go
- Werewolf Jawa Timur (Komunitas Board Game)
Acara ini dikemas dengan konsep pameran komunitas dengan berbagai jenis hiburan yang pastinya seru seperti :
Showcase : Pameran Konsol game jadul sampai yang terbaru
Nostalgia Bermain Arcade : Bermain Game Arcade gratis selama Event
Artist & Comic Alley : Meet & Greet dengan seniman komikus Indonesia
Surabaya Gamers Community : Pameran komunitas - komunitas game dari surabaya
Game Challenge : Pengunjung bisa mengasah kemampuan dengan mengikuti tantangan dari masing - masing booth komunitas
Talk Show : Menghadirkan narasumber dari komunitas, GameDev & bintang tamu
Workshop Membuat Game dan Menggambar
Dan tentu saja akan ada Door Prize menanti
Jangan sampai kelewatan gan! Catet tanggalnya dan mari kita seru - seruan bersama!
Diubah oleh kunyukwanto 10-02-2020 02:14






kingmonkichi dan 19 lainnya memberi reputasi
18
8.5K
34


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan