- Beranda
- Komunitas
- Entertainment
- Kekoreaan
5 Drama yang Cocok untuk Ditonton pada Liburan Musim Dingin
TS
jaxe23
5 Drama yang Cocok untuk Ditonton pada Liburan Musim Dingin
Liburan hampir tiba. Terkadang, sebagian dari kita lebih memilih untuk diam di dalam sebuah rumah, dengan secangkir teh sambil menonton sesuatu. Maka dari itu, apabila kamu adalah salah satu dari tipe diatas, kamu tak perlu khawatir.
Sebuah perasaan menghabiskan drama dalam satu hari memang merupakan salah satu kepuasan yang dirasa salah namun tetap nikmat dan menghibur. Kamu bisa melakukan hal tersebut pada liburan kali ini.
Maka dari itu, inilah jajaran-jajaran drama yang cocok untuk ditonton pada liburan musim dingin. Yuk, kita mulai list-nya.
1. My Love From the Star

Sumber Gambar: JustWatch
Siapa sih yang masih asing dengan judul My Love from The Star? Drama yang pertama tayang pada tahun 2013 ini berhasil menyentuh hati para penontonnya. Bahkan, sampai saat ini pun orang-orang pada diskusi forum drama korea masih banyak membicarakannya, lho.
Drama ini membawakan aktor dan aktris papan atas seperti Kim Soo Hyun dan Jun Ji Hyun yang pastinya membuat drama ini lebih terasa spesial. My Love from The Star menceritakan seorang alien dari sebuah bintang yang jatuh ke bumi. Ia kemudian bertemu dengan seorang perempuan ceroboh bernama Cheon Song Yi.
2. Goblin

Sumber Gambar: The Jakarta Post
Banyak orang berpendapat bahwa Goblin adalah sebuah mahakarya yang sesuai dengan semua selera orang-orang. Pernyataan tersebut tidak bisa dibilang berlebihan. Goblin memang berhasil membawa penonton seperti menaikki rollercoaster dengan momen-momen ngakak, sedih, dan tegangnya.
Goblin yang tayang pada tahun 2016 lalu ini dibintangi oleh aktor-aktor seperti Gong Yoo, Lee Dong Wook dan Kim Go-Eun. Drama ini menceritakan tentang seorang Goblin abadi yang kesepian dan membutuhkan seorang pengantin untuk bisa mati dengan tenang.
3. Hotel Del Luna

Sumber Gambar: Drama Beans
Hotel Del Luna memiliki sebuah aura yang berbeda dan menarik dari kebanyakan drama lainnya. Pertama tayang pada bulan Juli lalu, drama ini sukses membombardir hati para penontonnya.
Dibintangi idol sekaligus aktris cantik IU, drama ini mengisahkan seorang CEO yang dikutuk untuk menjaga sebuah hotel selamanya karena kesalahan masa lalunya.
4. Strong Woman Do Boong-Soon

Sumber Gambar: Hallyu SG
Butuh sesuatu yang ringan namun tetap terasa spesial dan unik? Coba Strong Woman Do Bong-Soon. Drama ini mengisahkan Bong-Soon yang mempunyai kekuatan yang super. Kekuatan tersebut ia dapatkan dari turunan darahnya. Karena kekuatan tersebut, Bong-Soon harus menyesuaikan keadaan.
Drama ini sangat light-hearted dan memiliki banyak pesan-pesan menginspirasi yang disampaikan dengan cara unik.
5. Touch Your Heart

Sumber Gambar: Han Cinema
Kangen sama chemistry Lee Dong Wook dan Yoo In-Na? Kalau begitu, coba Touch Your Heart! Drama ini bagaikan obat bagi kalian yang masih menginginkan kisah lanjutan dari malaikat maut dan Kim Sun dalam serial Goblin.
Touch Your Heart menceritakan seorang aktris bernama Oh Yoon-Seo yang menginginkan sebuah peran dibidang hukum. Namun, ia hanya mempunyai pengetahuan minim terhadap hukum. Maka dari itu, ia harus magang pada sebuah firma hukum.
Itulah akhir dari list 5 Drama yang Cocok untuk Ditonton pada Liburan Musim Dingin drama Korea mana yang jadi favoritmu ketika liburan musim dingin tiba? Selamat menghajar puluhan episode dalam satu malam!
Sebuah perasaan menghabiskan drama dalam satu hari memang merupakan salah satu kepuasan yang dirasa salah namun tetap nikmat dan menghibur. Kamu bisa melakukan hal tersebut pada liburan kali ini.
Maka dari itu, inilah jajaran-jajaran drama yang cocok untuk ditonton pada liburan musim dingin. Yuk, kita mulai list-nya.
1. My Love From the Star

Sumber Gambar: JustWatch
Siapa sih yang masih asing dengan judul My Love from The Star? Drama yang pertama tayang pada tahun 2013 ini berhasil menyentuh hati para penontonnya. Bahkan, sampai saat ini pun orang-orang pada diskusi forum drama korea masih banyak membicarakannya, lho.
Drama ini membawakan aktor dan aktris papan atas seperti Kim Soo Hyun dan Jun Ji Hyun yang pastinya membuat drama ini lebih terasa spesial. My Love from The Star menceritakan seorang alien dari sebuah bintang yang jatuh ke bumi. Ia kemudian bertemu dengan seorang perempuan ceroboh bernama Cheon Song Yi.
2. Goblin

Sumber Gambar: The Jakarta Post
Banyak orang berpendapat bahwa Goblin adalah sebuah mahakarya yang sesuai dengan semua selera orang-orang. Pernyataan tersebut tidak bisa dibilang berlebihan. Goblin memang berhasil membawa penonton seperti menaikki rollercoaster dengan momen-momen ngakak, sedih, dan tegangnya.
Goblin yang tayang pada tahun 2016 lalu ini dibintangi oleh aktor-aktor seperti Gong Yoo, Lee Dong Wook dan Kim Go-Eun. Drama ini menceritakan tentang seorang Goblin abadi yang kesepian dan membutuhkan seorang pengantin untuk bisa mati dengan tenang.
3. Hotel Del Luna

Sumber Gambar: Drama Beans
Hotel Del Luna memiliki sebuah aura yang berbeda dan menarik dari kebanyakan drama lainnya. Pertama tayang pada bulan Juli lalu, drama ini sukses membombardir hati para penontonnya.
Dibintangi idol sekaligus aktris cantik IU, drama ini mengisahkan seorang CEO yang dikutuk untuk menjaga sebuah hotel selamanya karena kesalahan masa lalunya.
4. Strong Woman Do Boong-Soon

Sumber Gambar: Hallyu SG
Butuh sesuatu yang ringan namun tetap terasa spesial dan unik? Coba Strong Woman Do Bong-Soon. Drama ini mengisahkan Bong-Soon yang mempunyai kekuatan yang super. Kekuatan tersebut ia dapatkan dari turunan darahnya. Karena kekuatan tersebut, Bong-Soon harus menyesuaikan keadaan.
Drama ini sangat light-hearted dan memiliki banyak pesan-pesan menginspirasi yang disampaikan dengan cara unik.
5. Touch Your Heart

Sumber Gambar: Han Cinema
Kangen sama chemistry Lee Dong Wook dan Yoo In-Na? Kalau begitu, coba Touch Your Heart! Drama ini bagaikan obat bagi kalian yang masih menginginkan kisah lanjutan dari malaikat maut dan Kim Sun dalam serial Goblin.
Touch Your Heart menceritakan seorang aktris bernama Oh Yoon-Seo yang menginginkan sebuah peran dibidang hukum. Namun, ia hanya mempunyai pengetahuan minim terhadap hukum. Maka dari itu, ia harus magang pada sebuah firma hukum.
Itulah akhir dari list 5 Drama yang Cocok untuk Ditonton pada Liburan Musim Dingin drama Korea mana yang jadi favoritmu ketika liburan musim dingin tiba? Selamat menghajar puluhan episode dalam satu malam!
Diubah oleh jaxe23 22-12-2019 15:54
iselfiawrds memberi reputasi
1
436
2
Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama
Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan